Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Zidane Izinkan Bale atau Pemain Lainnya untuk Hengkang

Kompas.com - 07/12/2019, 22:20 WIB
Mochamad Sadheli ,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber Marca

KOMPAS.com - Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, tersebut menegaskan tidak akan memberi tekanan kepada para pemain yang ingin hengkang dari skuad berjuluk Los Blancos tersebut.

Terlebih lagi, bursa transfer pada bulan Januari sudah semakin di depan mata.

Zidane memastikan bahwa dirinya tidak akan mengekang satu pemain pun yang ingin pergi dari Santiago Barnabeu.

Baca juga: Messi Raih Ballon dOr karena Real Madrid Tak Rela Ronaldo yang Menang

"Semua bisa terjadi di sepak bola," kata Zidane dikutip Marca.

"Ketika waktunya telah tiba, kita akan lihat. Sekarang, saya memercayakan kepada pemain saya saat ini dan saya bangga dengan mereka," kata pelatih asal Perancis itu.

Satu rumor yang tak lepas dari bursa transfer adalah isu kepindahan Gareth Bale.

"Saya ingin katakan kepada kalian semua, sebagai pelatih Real Madrid, saya tidak akan melarang (Gareth) Bale (pergi) atau untuk pemain lainnya," ucap Zidane.

"Para pemain sudah dewasa," ucap ayah empat anak ini.

Baca juga: Ballon dOr Dekade Ini Bukan untuk Juara Liga Champions Selain Barcelona dan Real Madrid

Sementara itu, skuad Los Blancos harus diterpa situasi dengan tiga pemain pilar cedera.

Mereka di antaranya Gareth Bale, Marcelo, dan Eden Hazard.

"Ini sangat menyebalkan dengan kondisi pemain cedera dan saya tidak senang, tetapi mau bagaimana lagi," kata dia.

Hazard, lanjut Zidane, cedera pemain asal Belgia itu semakin parah daripada cedera sebelumnya.

Baca juga: Real Madrid Vs Sociedad, Zidane Angkat Bicara soal Bale Disoraki

"Namun, saya harap dia bisa kembali lebih cepat. Cedera Hazard memang sangat berpengaruh signifikan, tetapi kami harus tetap lanjut," kata Zidane.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik 'Gila' Uzbekistan

Piala Asia U23 2024: Jurus STY Atasi Statistik "Gila" Uzbekistan

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Hasil Persebaya Vs Persik 2-1, Bajul Ijo Raih Poin Penuh Lewat Gol Dramatis

Liga Indonesia
Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Kata Bambang Nurdiansyah Soal Pencapaian Timnas U23, Perlu Berwaspada

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Piala Asia U23 2024: STY Amati Uzbekistan, Yakin Indonesia Bisa Beri Pembuktian

Timnas Indonesia
Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Penjelasan MNC Group soal Nonton Bareng Timnas U23 Indonesia di Piala Asia

Timnas Indonesia
3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com