Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Incaran Tim Indonesia di Piala Davis

Kompas.com - 11/09/2019, 20:17 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Tim Indonesia mengincar kemenangan di sektor tunggal pada pertandingan Piala Davis melawan Selandia Baru.

Laman antaranews.com, hari ini, menulis, bahwa pertandingan akan dihelat di Stadion Tenis Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta.

Pertandingan berlangsung mulai Sabtu (14/9/2019) sampai dengan Minggu (15/9/2019).

Kapten Tim Piala Davis Indonesia, Febi Widhiyanto mengatakan ada tiga pemain yang bisa dimainkan pada partai tunggal.

"Mereka adalah David, Rifki, dan Anton," kata Febi.

M. Rifqi Fitriadi M. Rifqi Fitriadi

Total, ada empat petenis putra yang masuk dalam skuad tim.

Mereka adalah David Agung Susanto yang menduduki peringkat 1195 tunggal putra dunia.

Lalu, ada Anthony Susanto, Muhammad Rifqy Fitriadi, dan Ari Fahrezi.

Indonesia tergabung dalam Grup II Zona Asia/Oceania Piala Davis 2019.

Selandia Baru

Lapangan tenis GBK.Biro Komunikasi Publik Kementerian PUPR Lapangan tenis GBK.

Sementara itu, Selandia Baru menurunkan tim yang terdiri dari Ajeet Rai (744), Rheet Purcel (922), Michael Venus, Marcus Daniell, dan Artem Sitak.

Pemain Michael Venus punya posisi bagus di kelas ganda.

Ia menduduki peringkat 10 dunia.

Febi menambahkan, meski tertinggal secara peringkat, dirinya optimistis para pemain bisa punya mental tangguh.

Sementara itu, catatan Febi menunjukkan David Agung Susanto sudah pulih dari cedera sekitar dua pekan silam.

Ilustrasi tenis.TENNIS.COM Ilustrasi tenis.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com