Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Final di Kandang Klub Egy Maulana Vikri, Ini Hasil Drawing Liga Europa 2019-2020

Kompas.com - 30/08/2019, 19:53 WIB
Angga Setiawan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber UEFA,Twitter

KOMPAS.com - UEFA melakukan undian Liga Europa musim 2019-2020 pada hari Jumat (30/8/2019), di Monaco.

Liga Europa terdiri dari 48 klub yang dipisahkan dalam 12 grup, grup A sampai L. 

Masing-masing grup terdiri dari empat klub. Dua teratas akan lolos ke babak 32 besar.

Laga final musim ini akan diselenggarakan di Stadion Energa Gdansk di Polandia alias kandang klub Egy Maulana Vikri saat ini, Lechia Gdansk.

Untuk musim ini, beberapa klub besar Eropa turut serta dalam kompetisi kasta kedua antarklub Eropa ini.

Baca juga: Hasil Lengkap Playoff Liga Europa, Torino dan Frankfurt Tumbang

Manchester United dan Arsenal dari Inggris akan bersaing dengan klub-klub seperti Sevilla, AS Roma, FC Porto, Wolfsburg, hingga Lazio.

Beberapa tim yang diunggulkan sejatinya diprediksi akan melenggang mulus hingga babak penyisihan.

Sevilla sebagai klub terbanyak yang menjuarai Liga Europa menempati grup A.

Mereka akan bersaing bersama APOEL yang sebelumnya harus bertarung dengan Ajax Amsterdam untuk mendapatkan tiket ke Liga Champions sebelum akhirnya tumbang dengan agregat 2-0.

Baca juga: Lechia Gdansk Kandas, Egy Maulana Vikri Gagal Tampil di Liga Europa

Lazio akan berhadapan dengan Celtic FC asal Skotlandia, Stade Rennais asal Prancis, dan CFR Cluj asal Rumania di grup E.

Tim asal Jerman Wolfsburg diprediksi akan mendapat ruang untuk menjadi juara grup I dengan ditemani tim unggulan asal Perancis Saint-Etienne.

AS Roma akan sedikit diadang Borussia Monchengladbach yang tergabung kedalam grup J.

Tiga klub Inggris mendapatkan nasib yang berbeda dalam hasil drawing Europa League.

Arsenal akan mencoba kembali untuk merengkuh juara Europa League.

Mereka diprediksi akan mendapat perlawanan sengit dari Eintracht Frankfurt dan Vitoria SC di grup F.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Kata Maarten Paes Usai Jadi WNI: Momen Besar, Ambisi Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Timnas Indonesia
Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Deretan Fakta Irak, Lawan Timnas Indonesia di Semifinal Piala Asia U23

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

5 Hal Menarik dari Laga Liga Champions FC Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

4 Fakta Tambahan Timnas U23 Indonesia Vs Uzbekistan

Liga Indonesia
Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Perbasi Jakarta Segera Gelar Kompetisi Liga Basket Putri

Olahraga
Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Hasil Bayern Vs Madrid: Drama 4 Gol dan 2 Penalti, Dua Raksasa Imbang

Liga Champions
Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Kesulitan Pelatih Persib soal Championship Series Liga 1 Ditunda

Liga Indonesia
Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Bayern Vs Madrid, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Jadwal Final dan Perebutan Peringkat Ketiga Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Indonesia Kalah dari Uzbekistan, VAR Tak Bisa Disalahkan

Timnas Indonesia
Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Perjuangan PSS Lolos Degradasi Bekuk Persib, Sang Penentu Emosional

Liga Indonesia
Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Erick Thohir Sebut Calvin Verdonk-Jens Raven dalam Proses Naturalisasi

Timnas Indonesia
PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

PSS Vs Persib, Saat Pelapis Maung Kandas 10 Pemain Elang Jawa

Liga Indonesia
Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Indonesia Vs Uzbekistan: Jangan Kecilkan Perjuangan Garuda, Tetap Dukung

Timnas Indonesia
Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Tim Piala Uber Indonesia Siap Hadapi Jepang dengan Kekuatan Penuh

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com