SC Paderborn 07 Kembali Promosi Bundesliga

Kompas.com - 28/08/2019, 16:40 WIB
Angga Setiawan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga

KOMPAS.com - SC Paderborn 07 kembali promosi ke Bundesliga Jerman setelah menjadi runner-up di kasta kedua liga Jerman 2018-2019.

Melihat dari catatan lima tahun sebelumnnya, kisah kedatangan Paderborn menuju Bundesliga terbilang naik turun.

Berawal dari Regional Liga yang merupakan kasta ketiga liga Jerman dan mencapai divisi dua Jerman pada tahun 2005, mereka menghabiskan sembilan musim sebelum akhirnya mencapai Bundesliga untuk pertama kalinya sejak musim 2014-2015.

Namun, kiprahnya pada musim pertama sama sekali tidak memuaskan karena hanya mampu menang tujuh kali dan mengemas 31 poin dari 34 pertandingan sehingga menempatkan mereka ke posisi paling bawah.

Baca juga: Prediksi Paderborn Vs Bayern: Menang Besar Lagi?

Paderborn hanya bertahan selama satu musim di Bundesliga sebelum akhirnya terdegradasi dimusim berikutnya.

Degradasi terus terjadi hingga SC Paderborn finis di urutan ke-18 di divisi tiga. Mereka yang seharunya turun kasta kembali akhirnya terselamatkan karena masalah keuangan yang menimpa TSV 1860 Munich.

Sebagai gantinya SC Paderborn tetap berada ke divisi tiga menggantikan TSV 1860 Munich.
Setelah peristiwa tersebut, SC Paderborn 07 seolah-olah memiliki motivasi kembali untuk kembali berkompetisi di Bundesliga.

Baca juga: Paderborn Jadi Penebusan Dosa Bayern

Dua Musim berikutnya mereka selalu finis di papan atas klasemen liga dan kembali mengantarkan mereka promosi ke Bundesliga pada musim ini.

Cerita kisah promosi Paderborn ini bagaikan roller-coaster yang selalu mengalami naik turun. Tidak heran ketika mereka kembali menjajaki Bundesliga mereka pendapat julukan Die Fahrstuhlmannschaft yang berarti tim elevator.

Musim ini mereka coba membuktikan untuk dapat lepas dari julukan Die Fahrstuhlmannschaft.

Ada beberapa alasan yang dapat dijadikan sebagai acuan Paderborn yang sekarang dinilai lebih kompetitif daripada musim-musim sebelumnnya.

Catatan Impresif Laga Persahabatan

SC Paderborn mengawali sesi pra-musim dengan kemenangan telak 20-0 melawan klub lokal VfB Salzkotten, yang bermain di divisi sembilan.

Steffen Baumgart menjadi otak SC Paderborn 07 kala mereka finis di posisi kedua divisi dua dan promosi ke Bundesliga musim ini.Bundesliga Steffen Baumgart menjadi otak SC Paderborn 07 kala mereka finis di posisi kedua divisi dua dan promosi ke Bundesliga musim ini.
Mereka juga berhasil menahan imbang tim divisi utama liga Spanyol, Athletic Bilbao, dengan skor 3-3.

Bahkan mereka dapat mengalahkan Eintracht Frankfurt dengan skor 4-2 pada laga yang digelar di Gustav-Wegner Stadium.

Meski akhirnya kalah melawan Lazio dengan skor 2-4 namun hasil empat pertandingan tersebut menjadi modal bagi tim biru hitam mengarungi musim ini.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com