Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal La Liga 2019-2020 Dirilis, Ini Skedul El Clasico

Kompas.com - 05/07/2019, 16:43 WIB
Faishal Raihan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber La Liga

KOMPAS.com - Federasi Sepak Bola Spanyol (RFEF) telah merilis jadwal lengkap La Liga musim 2019-2020 pada Kamis (4/7/2019) waktu setempat.

Dari jadwal tersebut diketahui bahwa kompetisi tertinggi negeri Matador itu bakal bergulir mulai 18 Agustus 2019.

Pada pekan perdana, juara bertahan musim lalu, Barcelona, akan bertandang ke markas Athletic Bilbao di San Mames.

Baca juga: Duel El Clasico Berburu Tanda Tangan Van de Beek

Atletico Madrid yang finis di peringkat kedua musim lalu, bakal menjamu Getafe di Wanda Metropolitano.

Sedangkan, seteru abadi Barelona, Real Madrid, juga bakal mengawali pekan perdana La Liga dengan partai tandang.

Tim asuhan Zindine Zidane itu dijadwalkan melawat ke markas Celta Vigo di Balaidos.

Duel bertajuk El Clasico akan dihelat ketika kompetisi La Liga memasuki jornada ke-10 pada 27 Oktober 2019 mendatang.

Barcelona akan bertindak sebagai tuan rumah terlebih dahulu di Stadion Camp Nou.

Sementara, pada pekan ke-26, giliran Real Madrid yang menjamu Barcelona. 

Baca juga: Barcelona Akan Pakai Jersey Khusus di El Clasico Musim Depan

Pertandingan tersebut bakal digelar di Stadion Santiago Bernabeu pada 1 Maret 2020. 

Sejak dimulai pada 13 Mei 1902, sudah 275 kali Real Madrid bersua dengan Barcelona.

Sebanyak 242 laga di antaranya merupakan pertandingan pada ajang kompetitif.

Karena itu, duel antara Los Blancos dan Blaugrana musim depan akan menjadi edisi yang ke-179 dan 180.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Next season’s La Liga Clasico dates have been confirmed. ????

A post shared by Bleacher Report Football (@brfootball) on Jul 4, 2019 at 5:01am PDT

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Rasa Syukur dan Bangga Jonatan Christie bersama Tim Piala Thomas 2024

Badminton
Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor PSG Vs Dortmund di Leg Kedua Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Championship Series Liga 1 2023, Pesut Etam Koreksi Penampilan Jelang Melawan Madura United

Liga Indonesia
Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Saat Ten Hag Cemburu dengan Mourinho...

Liga Inggris
STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

STY Ungkap Kendala Timnas U23 Jelang Laga Playoff Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Ten Hag Bela Casemiro Setelah Man United Digilas Crystal Palace

Liga Inggris
Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Menpora Dito Bicara ke Dubes Jepang Minta Cerezo Osaka Izinkan Justin Hubner

Liga Indonesia
Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Jadwal Babak Playoff Indonesia Vs Guinea, Mulai 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Hasil Liga Inggris dan Klasemen: Crystal Palace 4-0 Man United, Man City Masih di Puncak

Liga Inggris
Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Rahasia di Balik Kesuksesan Bayer Leverkusen

Liga Lain
Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Tim Uber Cup Indonesia Membanggakan Setelah Dulu Disepelekan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com