Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Syafrianto Rusli Evaluasi Skuad Semen Padang Setelah Dikalahkan PSM

Kompas.com - 21/05/2019, 13:20 WIB
Rahmadhani,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

PADANG, KOMPAS.com — Pelatih Semen Padang Syafrianto Rusli mengatakan masih ada beberapa kelemahan yang dilakukan oleh anak asuhnya saat melawan PSM Makassar pada laga pertama Liga 1 Indonesia 2019, Senin (20/5/2019).

Pada pertandingan tersebut, Semen Padang kalah dengan skor 0-1 oleh gol yang diciptakan pemain PSM Makassar, Zulham Zamrun.

"Pada babak pertama, kami memainkan strategi deep defending, harusnya ada counter. Namun, pemain saya semuanya terlalu turun," ujar Syafrianto Rusli, Senin (20/5/2019).

Pada babak kedua, Semen Padang memainkan strategi yang berbeda dari babak pertama. Irsyad Maulana cs bermain lebih menyerang sehingga berhasil menciptakan sejumlah peluang emas.

"Pada babak kedua, kami banyak memiliki peluang, tapi penyelesaian akhir masih kurang. Itulah beberapa kelemahan yang masih tampak pada pertandingan melawan PSM," tutur dia.

Baca juga: Dikalahkan PSM, Pelatih Semen Padang Tetap Puji Pemainnya

Namun, secara umum, Syafrianto mengatakan anak asuhnya mampu menjalankan strategi yang dibuatnya dengan baik. Salah satunya adalah dengan mematikan lini tengah yang dimotori oleh Pluim.

Selanjutnya, Semen Padang akan menghadapi PSS Sleman pada 25 Mei. Laga ini akan menjadi ulangan final Liga 2 Indonesia lalu.

Baca juga: Hasil Liga 1 2019, PSM Tumbangkan Semen Padang

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekat Satoru Mochizuki Untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com