Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelatih PSM Keluhkan Jadwal Padat dan Buruknya Lapangan Stadion PTIK

Kompas.com - 30/04/2019, 20:00 WIB
Alsadad Rudi,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

CIBINONG, KOMPAS.com - Pelatih PSM Makassar, Darije Kalezic mengeluhkan padatnya jadwal timnya dan buruknya kondisi lapangan Stadion PTIK, arena pertandingan saat timnya menghadapi Bhayangkara FC di 8 besar Piala Indonesia, Sabtu (27/4/2019) pekan lalu.

Hal itu disampaikan Kalezic usai laga matchday kelima Piala AFC 2019 antara PSM vs Home United di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Selasa (30/4/2019).

Pada laga yang dimenangkan PSM dengan skor 3-2 tersebut, Kalezic sempat menginstirahatkan beberapa pemain andalannya di bangku cadangan.

Pasalnya mereka masih kelelahan pasca laga melawan Bhayangkara yang ketika itu berakhir dengan kekalahan 2-4.

Baca juga: PSM Makassar Vs Home United, Juku Eja Lolos ke Semifinal Zona ASEAN

"Saya kira kalian semua tahu bahwa pemain-pemain Indonesia sulit menjalani schedule yang sangat padat. Tidak harus jadi pelatih untuk bisa menganalisa," ujar Kalezic.

"Tiga hari yang lalu ketika lawan Bhayangkara, di atas lapangan yang kondisinya sangat buruk dan beberapa pemain cukup lelah untuk memulai permainan (melawan Home United)," tambah pria Bosnia itu.

Pada pertandingan melawan Home United, PSM melakukan tiga kali pergantian. Tiga pemain yang baru masuk adalah R Syamsuddin (56'), Rizky Pellu (60'), dan Saldi (75').

Kalezic menilai masuknya tiga pemain tersebut menambah daya gedor timnya hingga akhirnya berhasil mengejar ketertinggalan 0-2.

Baca juga: PSM Makassar Vs Home United, Spirit Suporter Tuai Pujian

"Pemain baru seperti Rizky Pelly dan Syamsuddin adalah pemain yang turun melawan bhayangkara. Mereka selalu fresh dan bugar untuk meledak di 30 menit sisa. Saya senang Saldi juga memberika konstribus untuk merubah permainan," pungkasnya.

 

 

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

3 Poin yang Harus Dilakukan Timnas U23 Jelang Lawan Uzbekistan

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Piala Asia U23 2024, Pengamat Soroti Mental Pemain Indonesia Saat Bekuk Korsel

Timnas Indonesia
Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Ernando Sukses Eksekusi Penalti di Piala Asia U23, Trik dari Pelatih

Timnas Indonesia
Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Enggan Terbebani Status sebagai Ujung Tombak

Badminton
Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Pelatih Persik Dukung Timnas U23 Indonesia, Senang Lihat Jeam Kelly Sroyer

Liga Indonesia
Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Pensiun Usai Thomas Cup 2024, Momota Bakal Rindu Ginting-Axelsen

Badminton
4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

4 Fakta Persebaya Vs Persik, Bajul Ijo Tak Mau Lagi Disakiti Mantan

Liga Indonesia
Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Pengamat Malaysia Sebut Timnas U23 Indonesia Main Tanpa Rasa Takut

Timnas Indonesia
Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Hasil New England Vs Inter Miami 1-4: Dikejutkan Gol 37 Detik, Messi Mengamuk

Liga Lain
Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Aji Santoso Sebut Prestasi Timnas U23 Indonesia Bukan karena Keberuntungan

Timnas Indonesia
Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Berjaya di Eropa, Sayu Bella Raih Kemenangan Balap Sepeda untuk Kedua Kalinya

Sports
Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Mo Salah Ribut dengan Klopp: Akan Ada Api jika Saya Berbicara

Liga Inggris
Ernando dan Karakter Adu Penalti

Ernando dan Karakter Adu Penalti

Timnas Indonesia
Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Jadwal MotoGP Spanyol 2024: Balapan Malam Ini, Marc Marquez Start Terdepan

Motogp
Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Piala Thomas 2024: Jonatan Dikejutkan Lawan, Menang berkat Ubah Pendekatan

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com