Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Piala Indonesia, Persipura "Haramkan" Kekalahan Saat Jamu Persidago

Kompas.com - 06/02/2019, 23:00 WIB
Hamzah Arfah,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.comPersipura Jayapura di luar dugaan kalah 0-1 ketika tandang ke markas Persidago Gorontalo pada leg pertama babak 32 besar Piala Indonesia 2018, Senin (28/1/2019). Ini membuat mereka harus kerja keras pada leg kedua.

Memang, kekalahan di Stadion 23 Januari Telaga, Kabupaten Gorontalo, belum menutup peluang Persipura ke babak 16 besar. Mereka bisa lolos jika menang dengan marjin dua gol saat menjamu Persidago di Stadion Mandala, Jumat (8/2/2019).

Baca Juga: Persipura Terancam Jadi Tim Musafir pada Musim 2019

“Kami perlu memenangkan pertandingan besok untuk (lolos) ke fase berikutnya. Di Gorontalo kami kalah 0-1 dan sekarang tidak boleh, karena ini rumah kami. Tapi kami tetap respek kepada mereka,” ujar pelatih Persipura, Luciano Leandro, seperti dilansir di laman resmi klub, Rabu (6/2/2019).

Dalam latihan yang digelar di Stadion Mandala, Ketua Umum (Ketum) Persipura Jayapura, Benhur Tomi Mano (BTM), juga menyempatkan diri untuk menyaksikan secara langsung Boaz Solossa dan kawan-kawan.

Sama seperti halnya Luciano Leandro, BTM juga berharap, para pemain Persipura bisa mengubah kedudukan akhir (agregat pertandingan) melawan Persidago, sehingga mereka bisa lolos ke babak selanjutnya.

“Saya sudah sampaikan kepada pemain untuk menjaga disiplin dan fokus saat berlatih. Hasil latihan dibawa ke pertandingan besok, hari Jumat nanti,” ucap BTM.

“Kami (akan) lawan tim yang jauh level dari kami, di Mandala tidak boleh kalah lagi karena kami punya mental juara dan besok kami buktikan,” kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Saat Philippe Troussier Tonton Langsung Indonesia Vs Guinea...

Timnas Indonesia
Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Indonesia Ikut Turnamen Toulon 2024, Gantikan Mesir, Segrup dengan Italia

Timnas Indonesia
Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Bali United Vs Persib Pindah Arena: Maung Tak Masalah, Ada Keuntungan

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Noda Rasialisme Usai Indonesia Vs Guinea: Tak Sehat, Citra Buruk di Mata Dunia

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Motivasi 'Tolak Kalah' dari Bobotoh

Persib Tatap Championship Series, Motivasi "Tolak Kalah" dari Bobotoh

Liga Indonesia
Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Jadwal Liga Inggris: Man United Vs Arsenal Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Laga Championship Series Bali United Vs Persib Resmi Pindah Arena

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia Minta Maaf Usai Warganet Lakukan Aksi Rasis ke Guinea

Timnas Indonesia
PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

PSSI Kecam Aksi Rasialisme kepada Guinea, Jangan Nodai Perjuangan Timnas Indonesia

Internasional
Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Timnas Indonesia
Guinea Masuk Grup 'Neraka' Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Guinea Masuk Grup "Neraka" Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com