Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

TVRI Akan Siarkan Langsung Coppa Italia hingga 2021

Kompas.com - 21/12/2018, 14:06 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

Sumber Instagram

KOMPAS.com - Stasiun televisi nasional, TVRI, resmi memegang hak siar Coppa Italia alias Piala Italia mulai musim ini hingga 2021 mendatang.

Kepastian itu diumumkan TVRI di akun instagram resmi, Jumat (21/12/2018). Siaran Coppa Italia ini akan dimulai pada Januari 2019 mendatang.

"Mana suara pencinta Italia? Satu laga gebrakan yang akan hadir untuk Anda di bulan Januari. Coppa Italia 2019 hingga 2021 akan tayang mulai Januari," tulis TVRI dalam keterangan foto para bintang Liga Italia.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Sudah Ingin Pindah ke Juventus Sejak Januari 2018

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by TVRI Nasional (@tvrinasional) on Dec 20, 2018 at 10:08pm PST

Baca juga: Massimiliano Allegri Tak Mau Lihat Cristiano Ronaldo Eksekusi Penalti

Sepak bola Italia di musim ini memang sedang naik pamor. Kedatangan Cristiano Ronaldo ke Juventus secara tidak langsung menambah nilai pasar sepak bola Italia.

Pada musim ini, Coppa Italia sudah memasuki babak 16 besar. Delapan laga kompetisi kedua Italia ini akan berlangsung pada pertengahan Januari mendatang.

Tim-tim besar Italia masih bertahan hingga babak ini. Juventus, AC Milan, Inter Milan, AS Roma, Napoli, dan Fiorentina masih akan bertanding melawan tim papan tengah Liga Italia lainnya.

Selain Copa Italia, TVRI juga menayangkan kompetisi kasta kedua Liga Inggris, Divisi Championship, dan Carabao Cup atau Piala Liga.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Madrid Vs Bayern, Dua Sisi Manuel Neuer

Madrid Vs Bayern, Dua Sisi Manuel Neuer

Liga Champions
Jadwal Final Liga Champions, Dortmund Vs Real Madrid

Jadwal Final Liga Champions, Dortmund Vs Real Madrid

Liga Champions
Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Hasil Madrid Vs Bayern 2-1 (agg. 4-3), Los Blancos ke Final Liga Champions!

Liga Champions
Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com