Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/08/2018, 16:55 WIB
Hanief Syafi Al Umam,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

MADRID, KOMPAS.com - Bek Real Madrid, Sergio Ramos, menyerang balik komentar dari pelatih Liverpool, Juergen Klopp, yang melabeli tindakannya terhadap Mohamed Salah pada final Liga Champions musim lalu dengan sebutan kejam dan brutal.

Sergio Ramos menyerang balik dengan ejekan terkait jumlah kegagalan Juergen Klopp pada partai final.

"Klopp akan menginginkan penjelasan mengapa tak memenangi laga final. Namun, itu bukan kali pertama dia kalah," ucap Ramos dilansir BolaSport.com dari laman London Evening Standard, Selasa (14/8/2018).

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Piala Super Eropa 2018 - Perang Saudara Real Madrid Vs Atletico Madrid

"Beberapa pemain kami telah mencapai level tertinggi selama beberapa tahun terakhir. Saya tak yakin ia bisa mengatakan hal sama, biarlah Klopp mengkhawatirkan pemainnya sendiri," ujarnya lagi.

Ejekan Sergio Ramos tak berhenti di situ. 

"Ketika kami memilih manajer terbaik, saya memilih dia. Jadi, dia bisa bersantai," tuturnya dengan mengejek.

Memang, pada enam laga final, Klopp selalu gagal meraih kemenangan.

Baca Juga: Jelang Real Madrid Vs Atletico, 5 Fakta Menarik tentang Piala Super Eropa

Sebelum di Liga Champions 2017-2018, pelatih 50 tahun berkebangsaan Jerman tersebut gagal di final Piala Liga Inggris dan Liga Europa 2015-2016 atau musim pertama melatih Liverpool.

Saat melatih Borussia Dortmund, ia gagal di final Liga Champions 2012-2013 setelah dikalahkan Bayern Muenchen, lalu takluk dua kali di partai puncak Piala Jerman 2013-2014 dan semusim setelahnya. (Ahmad Tsalis Fahrurrozi)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Sumber BolaSport
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com