Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Liga Inggris, Seri, Manchester City Gagal Bikin 3 Rekor

Kompas.com - 06/05/2018, 21:48 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Jalu Wisnu Wirajati

Tim Redaksi

MANCHESTER, KOMPAS.com - Manchester City hanya bisa bermain imbang tanpa gol melawan Huddersfield Town pada pekan ke-37 Liga Inggris di Stadion Etihad, Minggu (6/5/2018).

Hasil seri ini tentu membuat selebrasi angkat piala Liga Inggris menjadi terasa hambar bagi Manchester City dan pendukungnya karena tidak ada gol tercipta.

Padahal, jika menang dengan skor minimal 2-0, Man City sudah membuat rekor baru di Liga Inggris. Tiga rekor tersebut adalah poin terbanyak, gol terbanyak, dan jumlah kemenangan terbanyak dalam satu musim.

Baca juga: Sir Alex Ferguson Harus Operasi Darurat di Otak

Meski menguasai pertandingan dengan penguasaan bola sebesar 75 persen, Man City terlihat kesulitan menembus pertahanan Huddersfield.

Gabriel Jesus dkk hanya bisa mencetak dua tembakan tepat sasaran selam dua kali 45 menit. Uniknya tim tamu justru lebih banyak melakukan shots on target sebanyak tiga kali.

Saat ini, The Citizens sudah mengoleksi 94 poin hasil dari 30 kemenangan, empat seri, dan dua kalah dengan mencetak 102 gol.

Sementara bagi Huddersfield, untuk sementara menjauh dari Swansea City di peringkat 18 klasemen atau zona awal degradasi.

Baca Juga: Demi Bermain Bersama Mo Salah, Teman Gareth Bale Rela Jadi Cadangan

Huddersfield kini berada di peringkat 15 dengan koleksi 36 poin dan berjarak tiga angka dari Swansea.

Manchester City 0-0 Huddersfield Town

Manchester City: 31-Ederson, 5-John Stones (20-Bernardo Silva 73'), 30-Nicolas Otamendi, 18-Fabian Delph (22-Benjamin Mendy 57'), 2-Kyle Walker, 25-Fernandinho, 21-David Silva, 17-Kevin De Bruyne (8-Ilkay Guendogan 67'), 19-Leroy Sane, 7-Raheem Sterling, 33-Gabriel Jesus

Pelatih: Pep Guardiola

Huddersfield Town: 1-Jonas Lossl, 26-Christopher Schindler, 5-Terence Kongolo, 25-Zanka, 15-Chris Lowe 3-Scott Malone 78'), 2-Tommy Smith, 10-Aaron Mooy, 6-Jonathan Hogg, 21-Alex Pritchard (17-Rajiv va La Parra 82'), 33-Florent Hadergjonaj, 24-Steve Mounie (20-Laurent Depoitre 60')

Pelatih: David Wagner

Wasit: Michael Dean

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Penyesalan Jose Mourinho Menolak Timnas Portugal

Liga Italia
Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Kata STY soal Rizky Ridho dan Justin Hubner Serta Misteri Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Saat Eks Liverpool Dukung Guinea Menang Lawan Timnas Indonesia...

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Sebut Lini Belakang Garuda Muda Nyaris Runtuh

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Shin Tae-yong Ungkap Kondisi Timnas U23 yang Tidak Baik-baik Saja

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Shin Tae-yong Berharap Masyarakat Indonesia Dukung Kembali Marselino

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Liga Champions Madrid Vs Bayern, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Tekad Sabar/Reza untuk Tembus Level Elite di Tur ASEAN

Badminton
Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea, Bek Lawan Ungkap Motivasi Besar Hadapi Garuda Muda

Timnas Indonesia
Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Penerima Tongkat Estafet Telah Siap, Maman Abdurahman Tak Punya Beban Lagi Menuju Pensiun

Liga Indonesia
Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Madrid Vs Bayern, Die Roten Berani dan Percaya Diri

Liga Champions
Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Eks Asisten Pelatih Timnas Indonesia Tak Kaget Garuda Pertiwi Kewalahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Indonesia Vs Guinea: Apa Pun, Tetap Dukung Garuda Muda

Timnas Indonesia
Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Kemenpora-Bappenas Dorong Pemuda Berjejaring demi Keberlanjutan Kebijakan SDM

Sports
Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pernyataan Selangor FC soal Faisal Halim Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com