Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ingin Bawa Persib Juara, Spaso Tak Egois

Kompas.com - 21/09/2015, 20:04 WIB
Ferril Dennys

Penulis


BANDUNG, KOMPAS.com - Bomber Persib Bandung, Ilija Spasojevic, tidak memikirkan soal target pribadi saat melawan Pusamania Borneo FC (PBFC), pada pertandingan leg kedua perempat final Piala Presiden 2015, di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu (26/9/2015). Spaso hanya ingin bekerja keras untuk membawa Maung Bandung lolos ke semifinal.

Persib membutuhkan kemenangan untuk meraih tiket semifinal, setelah takluk 2-3 dari Pesut Etam pada pertemuan pertama. Persib hanya perlu kemenangan dengan skor minimal 1-0 untuk mematikan diri ke semifinal.

Laga melawan Borneo juga menjadi kesempatan Spaso menambah pundi-pundi golnya. Sejauh ini, bomber asal Montenegro tersebut telah mencetak tiga gol, atau terpaut dua gol dari Zulham Zamrun yang menjadi top scorer sementera.

Meski begitu, Spaso tidak terlalu ambisi dengan pencapaian pribadi. "Aku ingin membawa Persib menang. Gol, assist, atau performa bagus tidak terlalu penting. Di tim kami tidak ada pemain yang berpikir target pribadi. Semua pemain fokus dan kerja keras untuk membawa Persib juara," kata Spaso kepada Kompas.com, Senin (21/9/2015).

Spaso yakin timnya bisa meraih kemenangan dengan dukungan besar dari bobotoh. "Tetap optimistis. Di depan Bobotoh, performa Persib jauh lebih bagus. Tim pelatih akan evaluasi semua pemain. Kami harus bekerja lebih keras lagi supaya bisa menang di Bandung dan lolos semifinal," ulasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Bali United Vs Persib: Optimisme Hodak di Tengah Bayangan Rekor Buruk

Liga Indonesia
Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Demi Juara Liga Inggris, Pemain Arsenal Rela Jadi Suporter Tottenham

Liga Inggris
Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Tekad Satoru Mochizuki Tingkatkan Performa Timnas U17 Putri Indonesia

Timnas Indonesia
Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor 'The Invincibles' Pimpinan Wenger

Arsenal Cetak Sejarah, Lampaui Rekor "The Invincibles" Pimpinan Wenger

Liga Inggris
Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Bologna ke Liga Champions, Sejarah Motta, Fondasi Mihajlovic

Liga Italia
Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia Pantang Remehkan Filipina, Pemain U23 Jangan Kecil Hati

Timnas Indonesia
Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Klasemen Proliga 2024, Jakarta STIN BIN No 1 Putra, Popsivo Polwan Belum Terkalahkan

Sports
Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Piala Asia U17 Putri 2024 Bukan Titik Akhir, Garuda Pertiwi Mau Terus Belajar

Timnas Indonesia
Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Persib Vs Bali United, Kisah Marcos Flores dan Kutukan Maung Bandung

Liga Indonesia
Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Mantan Pemain Real Madrid Latih PSBS Biak Musim Depan

Liga Indonesia
Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Kekalahan dari Arsenal Sisakan Rentetan Catatan Buruk Man United

Liga Inggris
Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Gregoria Mariska Catatkan Smes Terkencang Selama Uber Cup 2024

Badminton
Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bayer Leverkusen 50 Laga Tak Terkalahkan, Xabi Alonso Incar Tiga Gelar

Bundesliga
PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PSSI Upayakan Calvin Verdonk-Jens Raven Bela Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

IMI X IOF Challenge 2024 Tuntas, Kolaborasi Majukan Offroad Tanah Air

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com