Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Persib Tak Akan Lepas Pemain meski Liga Belum Pasti

Kompas.com - 27/05/2015, 22:26 WIB
Kontributor Bandung, Putra Prima Perdana

Penulis

BANDUNG, KOMPAS.com - Manajer Persib Bandung Umuh Muchtar mengatakan bahwa skuad Maung Bandung akan diberi kesempatan libur selama dua pekan. Ini dilakukan karena pihaknya masih menunggu perkembangan kisruh PSSI dan Kemenpora.

Dia pun menegaskan bahwa Persib tak dibubarkan. Dengan demikian, para pemain yang ada tetap dipertahankan.

Umuh mengatakan hal tersebut usai Persib kalah 0-2 dari Kitchee SC pada babak 16 besar Piala AFC di Stadion Si Jalak Harupat, Rabu (27/5/2015). Hasil tersebut membuat Persib tersingkir dan tinggal menunggu kelanjutan kompetisi Indonesia Super League.

"Sementara ini sambil menunggu perkembangan (sepak bola nasional). Jadi tim kami liburkan dulu 10 atau 12 hari, tapi komunikasi terus berjalan," kata Umuh usai pertandingan.

Umuh menuturkan, apabila Persib mampu melangkah ke babak delapan besar, skuad Maung Bandung pun akan tetap diliburkan. Meski begitu, ia menegaskan tidak satu pun pemainnya yang akan dilepas walaupun nasib sepak bola Indonesia masih belum pasti.

"Kalau pun hari ini kami menang tim tetap akan diliburkan, karena babak delapan besar bergulir lagi di bulan Agustus. Kami tidak dibubarkan, tapi tetap berkomunikasi, dan tidak ada yang dilepas. Kami tetap dalam keadaan utuh," tambahnya.

FIFA sendiri telah memberikan batas waktu terhadap PSSI untuk segera menyelasikan masalahnya dengan Menpora sebelum tanggal 29 Mei mendatang. Jika hingga tanggal tersebut masih belum tuntas, maka FIFA berencana menjatuhkan sanksi kepada sepak bola Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Pelatih Uzbekistan Amati Indonesia, Garuda Tahu Cara Ladeni Tim Besar

Timnas Indonesia
Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Ernando Bersinar di Timnas U23 Indonesia, Kekaguman dari Pelatih Persebaya

Timnas Indonesia
Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Siaran Langsung dan Live Streaming Thomas & Uber Cup 2024, Aksi Indonesia Dimulai

Badminton
Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang 'Gila Kontrol'

Liverpool Dapatkan Pengganti Klopp, Arne Slot Sang "Gila Kontrol"

Liga Inggris
KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

KFA Minta Maaf Usai Korsel Kalah dari Indonesia dan Gagal ke Olimpiade

Internasional
Timnas Indonesia 'Dikepung' Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia "Dikepung" Juara Piala Asia U23, STY Minta Garuda Percaya

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas U23 Indonesia Jadi Kabar Gembira, Energi untuk Semua Atlet

Timnas Indonesia
Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Leicester Promosi ke Premier League, Kans Tutup Musim dengan 100 Poin

Liga Inggris
Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Trofi Liga Champions ke Indonesia, Morientes dan Vidic Turut Serta

Sports
Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas U23 Indonesia dan Olimpiade 2024, Mimpi dari Selembar Karton Putih

Timnas Indonesia
Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Jadwal Thomas dan Uber Cup 2024: Tim Putra Indonesia Vs Inggris, Putri Lawan Hong Kong

Badminton
Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia Sudah Layak Bersaing di Level Asia

Timnas Indonesia
Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Daftar 4 Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Uzbekistan Lawan Indonesia

Internasional
Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com