Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tundukkan Al-Ahly, Juara Asia Tantang Bayern

Kompas.com - 15/12/2013, 02:28 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber FIFA
AGADIR, KOMPAS.com - Asia menempatkan satu wakil di babak semifinal kejuaraan Piala Dunia Antarklub 2013, setelah Guangzhou Evergrande sukses menang 2-0 atas juara Afrika, Al-Ahly, di Stadion Agadir, Maroko, Sabtu (14/12/2013).

Pasukan arahan Marcello Lippi itu dipaksa bekerja keras sepanjang babak pertama. Al-Ahly yang tampil dikomandoi pemain berpengalaman, Mohamed Aboutrika, terus menggempur pertahanan Guangzhou.

Akan tetapi, setelah babak pertama berakhir tanpa gol, Guangzhou baru bisa mencetak gol pada menit ke-49. Adalah Elkeson yang sukses memanfaatkan bola muntah hasil tendangan Muriqui yang sebelumnya menyentuh tiang untuk membuka keunggulan 1-0.

Memasuki menit ke-67, gawang Al-Ahly kembali bobol. Lagi-lagi, Muriqui menjadi kreator. Tendangan Muriqui sempat ditepis kiper Sherif Ekramy. Namun, bola liar disambar Dario Conca yang membuat jala Al-Ahly bergetar. Skor 2-0 berakhir hingga laga usai.

Kemenangan tersebut membawa Guangzhou melangkah ke babak semifinal. Di babak tersebut sudah menunggu juara Eropa, Bayern Muenchen. Pertandingan akan dihelat di Stadion Agadir pada Selasa, 17 Desember 2013.

Susunan pemain

Guangzhou: 19-Zeng Cheng; 32-Sun Xiang (37-Zhao Xuri 79), 28-Kim Young-gwon, 6-Feng Xiaoting, 5-Zhang Linpeng; 16-Huang Bowen, 29-Gao Lin (33-Rong Hao 63), 15-Dario Conca, 10-Zheng Zhi; 9-Elkeson, 11-Muriqui
Pelatih: Marcello Lippi

Al-Ahly: 1-Sherif Ekramy; 12-Ahmed Shedid, 20-Saad Samir, 23-Mohamed Naguib, 24-Ahmed Fathy; 25-Hossam Ashour (27-Mahmoud Hassan 78), 3-Rami Rabia; 11-Waleed Soliman, 22-Mohamed Aboutrika (26-Da Silva 46), 19-Abdalla El Said; 9-Emad Moteab (18-Al Sayed Hamdy 64)
Pelatih: Mohamed Youssef

Wasit: Sandro Meira Ricci (Brasil)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com