Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Roy Hodgson Dibayangi Ketakutan Inggris Hancur

Kompas.com - 10/06/2013, 02:16 WIB

LONDON, KOMPAS.com — Manajer tim nasional Inggris, Roy Hodgson, mengaku dibayangi rasa takut jika Inggris gagal tampil di putaran final Piala Dunia 2014. Jika ini terjadi, maka Inggris akan merasa hancur.

Inggris berada di Grup H babak kualfikasi Piala Dunia 2014 Zona Eropa dan saat ini di urutan ke-2 klasemen sementara dengan nilai 12. Mereka tertinggal 2 poin dari Montenegro. Bedanya, Inggris baru bermain 6 kali dan Montenegro sudah 7 kali.

Dari 9 grup di Zona Eropa, yang lolos ke Piala Dunia 2014 di Brasil adalah juara grup dan empat runner-up terbaik. Inggris masih harus melawan Moldova, Ukraina, Montenegro, dan Polandia. Jika ingin terjamin satu tiket ke Brasil, maka Inggris harus memenangkan semua sisa pertandingannya.

Meski belum terancam benar, tetapi posisi Inggris tetap riskan. Jika tak hati-hati, mereka bisa gagal ke Piala Dunia. Maka, Hodgson mewanti-wanti timnya untuk tak menyepelekan apa pun dan siapa pun.

"Kami akan hancur jika gagal ke Brasil. Saya cukup beruntung mendapatkan pekerjaan ini (melatih timnas Inggris) dan sejak awal fokus utamanya adalah membawa Inggris ke Brasil 2014," tegas Hodgson.

"Kami masih memiliki empat pertandingan. Hal terbaiknya, kami tahun bahwa kami sulit dikalahkan karena bagusnya pertahanan dan serangan kami," tambahnya.

Pekan lalu, Inggris berhasil menahan Brasil 2-2 di Stadion Maracana dalam pertandingan persahabatan. Menurut Hodgson, laga itu menaikkan kepercayaan diri tim. Sebab, yang dihadapi adalah tuan rumah Piala Dunia 2014 dan merupakan tim kuat. (GL)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com