Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ibrahimovic: Ballon d'Or Seharusnya Dinamai Messi

Kompas.com - 02/04/2013, 01:24 WIB

PARIS, KOMPAS.com - Striker Paris Saint-Germain Zlatan Ibrahimovic menyanjung Lionel Messi atas prestasi bintang Barcelona yang menorehkan trofi FIFA Ballon d'Or (Pemain Terbaik Dunia) empat kali berturut-turut.

"Ia pemain terbaik dunia saat ini," ucap Ibrahimovic, Senin (1/4/2013).

Messi memang tengah berada dalam puncak kariernya, setelah ia membukukan berbagai rekor gol dan akhirnya membuahkan predikat pesepak bola terwahid sejagat, Januari lalu.

"Ia telah memenangi empat Ballon d'Or. Mereka (FIFA) seharusnya menamai ulang penghargaan itu dengan nama Messi," lanjut Ibrahimovic.

"Namun, aku tak tahu apakan ia adalah pemain terbaik sepanjang masa. Sulit mengatakannya. Kita lihat saja saat ia mengakhiri kariernya," tutur Ibrahimovic.

Pria berusia 31 tahun itu juga berkomentar soal Barcelona yang kerap disanjung menyajikan permainan menyerang teratraktif yang enak oleh para pencinta sepak bola di kolong langit ini.

"Mereka tim terbaik sepanjang masa. Kami akan coba menemukan solusi (untuk mengalahkan mereka. Aku akan keluarkan kemampuan terbaukku, lalu kita lihat saja apa yang akan terjadi," sebut Ibrahimovic.

"Aku juga berterima kasih terhadap rekan-rekan setimku hingga aku bisa tampil bagus. Kami adalah tim. Menjadi nomor 1 (dalam sebuah tim), itu tidak penting," tegas pria berpaspor Swedia.

Saat ini, Ibra menjadi memuncaki daftar top scorer Ligue 1 dengan suntingan 25 gol atau unggul delapan gol dari peringkat kedua yang ditempati Pierre-Emerick Aubameyang, striker Saint-Etienne.

PSG akan menjamu raksasa Catalan dalam laga perdana perempat final Liga Champions di Stadion Parc des Princes, Selasa (2/4/2013).

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bush Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Tebus Kegagalan di Piala AFF U23, Ernando Ingin Juara Piala Asia U23 demi STY

Timnas Indonesia
Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com