Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Saya Bisa Jadi Sosok Ayah untuk Balotelli"

Kompas.com - 24/08/2016, 19:18 WIB
Anju Christian

Penulis

KOMPAS.com - Presiden Palermo Maurizio Zamparini membuka peluang untuk merekrut dari Mario Balotelli dari Liverpool.

Balotelli memang tidak masuk rencana manajer Liverpool, Juergen Klopp, untuk musim 2016-2017. Oleh karenanya, Mino Raiola selaku agennya menawarkan dia kepada sejumlah klub.

Terakhir, Sassuolo sudah menolak peluang merekrut eks striker tim nasional Italia itu. Maklum, selain tampil melempem di lapangan, Balotelli kerap bermasalah di luar stadion.

Beda hal dengan Zamparini, yang masih melihat potensi dalam diri striker berusia 26 tahun itu.

"Balotelli belum ditawarkan kepada kami. Namun, apabila Mino Raiola mengajukan nama dia kepada kami, mengapa tidak? Saya bisa menjadi sosok ayah untuk Balotelli," tutur Zamparini.

"Perihal Balotelli, saya takut tidak mengetahui apa-apa karena pasar transfer merupakan tanggung jawab direktur olahraga," kata dia.

Bisa jadi, penuturan Zamparini bertujuan untuk mendongkrak citranya di mata suporter. Sebab, pada Senin (22/8/2016), suporter Palermo menyuarakan permintaan merekrut Balotelli di depan markas klub.

Balotelli sendiri tergolong opsi ekonomis. Menurut Transfermarkt, nilai pasar dia hanya 6 juta euro (sekitar Rp 89,9 miliar).

Kompas TV Gonzalo Higuain, Pemain Baru Juventus
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Piala Uber 2024: Gregoria Menang Dua Gim Langsung, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com