Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sembunyi di Ruang Cuci Baju demi "Selfie" dengan Neymar

Kompas.com - 31/07/2016, 07:03 WIB
Anju Christian

Penulis

GOIANIA, KOMPAS.com - Ada-ada saja yang dilakukan seorang penggemar demi bisa berfoto dengan bintang Barcelona dan tim nasional Brasil, Neymar.

Pria berusia 21 tahun yang dirahasiakan identitasnya itu, rela bersembunyi di salah satu hotel di Kota Goinaia untuk mewujudkan impiannya. Hotel itu menjadi penginapan Neymar dkk sebelum partai uji coba melawan Jepang, Sabtu (30/7/2016).

Persiapan sang penggemar terkesan sudah matang. Diwartakan ESPN, remaja pria itu turut menggunakan kartu identitas Federasi Sepak Bola Brasil (CBF).

Sayang, persembunyian dia diketahui oleh salah satu petugas hotel, yang akhirnya menghubungi pihak kepolisian.

"Dia ternyata berencana mendekati Neymar dan tim," tutur polisi bernama Vladimir Passos kepada AFP.

Beruntung, pemuda itu tidak ditahan. Dia hanya diamankan keluar hotel, diberikan peringatan, lalu dibebaskan.

Adapun Neymar bakal menetap bersama timnas Brasil hingga Olimpiade 2016 selesai. Kalau mereka mencapai final yang baru digelar pada 20 Agustus, Neymar pun dipastikan melewatkan partai pembukaan La Liga 2016-2017.

Untuk ajang ini, Brasil bakal bersaing dengan Afrika Selatan, Irak, dan Denmark di Grup A. Laga perdana grup ini bakal berlangsung pada 4 Agustus.

Kompas TV Adu "Skill" Neymar dan Pegolf Cantik
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Piala Asia U17 Wanita 2024, Tekad Satoru Mochizuki untuk Garuda Pertiwi

Timnas Indonesia
Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Playoff Olimpiade Paris 2024, 4 Perbandingan Indonesia dan Guinea

Timnas Indonesia
Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Lando Norris Menangi Balapan F1 Kali Pertama, Asapi Verstappen

Internasional
Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Ester Nurumi Bersyukur, Bangga, dan Petik Pelajaran di Piala Uber 2024

Badminton
Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com