Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gundogan Buka Peluang Bertahan Lama di Dortmund

Kompas.com - 31/07/2015, 10:50 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Sumber Bild

DORTMUND, KOMPAS.com - Gelandang Borussia Dortmund, Ilkay Gundogan, menyatakan bahwa dirinya merasa baik-baik saja di Signal Iduna Park. Bahkan, ia juga menyatakan siap untuk berkarier lebih lama lagi bersama Dortmund.

Gelandang berusia 24 tahun tersebut sempat dikaitkan dengan rumor kepindahannya ke Arsenal dan Manchester United pada musim panas ini. Hal itu semakin diperkuat dengan status kontraknya yang tinggal menyisakan dua tahun di Dortmund.

Namun, Gundogan justru membuka peluang untuk bertahan. "Aku memasuki tahun kelima di Dortmund dan aku merasa nyaman di sini," ujar Gundogan kepada Bild, Jumat (31/7/2015).

"Aku juga membuka kemungkinan berkarier di Dortmund untuk jangka waktu lama. Kita harus menunggu dan melihat perkembangannya," lanjut pemain berkebangsaan Jerman itu.

Gundogan bergabung ke Dortmund dari FC Nuernberg pada Juli 2011. Kala itu, Gundogan diboyong oleh Dortmund dengan biaya transfer sebesar empat juta euro (sekitar Rp 58,9 miliar) dan terikat kontrak selama lima tahun. Pada Juli 2015, Gundogan memperbarui kontraknya di Dortmund hingga 2017.

Menurut catatan Transfermarkt, selama berseragam Dortmund, Gundogan telah membukukan 118 penampilan dengan mencetak 12 gol dan 14 assist. Ia juga berjasa mengantarkan Dortmund meraih satu gelar Bundesliga, satu Piala Jerman, dan satu Piala Super Jerman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Southampton Promosi ke Premier League, Libas Leeds di Final Play-off

Liga Inggris
Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Bonucci Ucap Selamat Tinggal kepada Sepak Bola

Liga Italia
Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Mbappe Tak Tergantikan di PSG, Enrique Butuh 6 Rekrutan Baru

Liga Lain
Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Jadwal Leg 2 Final Liga 1 Madura United Vs Persib: Modal Apik Maung

Liga Indonesia
Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Top Skor Liga 1, David da Silva Mantap di Puncak Usai Bobol Madura United

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva 'Sakti', Maung Pesta

Hasil Persib Vs Madura United 3-0: Da Silva "Sakti", Maung Pesta

Liga Indonesia
Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Klasemen MotoGP 2024 Usai GP Catalunya 2024: Bagnaia Tempel Jorge Martin

Motogp
Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan 'Om' Sendiri, Modal Olimpiade

Malaysia Masters 2024: Rinov/Pitha Lawan "Om" Sendiri, Modal Olimpiade

Badminton
HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

HT Persib Vs Madura United: Dua Tim Buntu di Babak Pertama, Skor 0-0

Liga Indonesia
Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Hasil MotoGP Catalunya 2024: Bagnaia No 1 Usai Salip Martin, Marquez Podium

Motogp
Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Liga Lain
Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Bundesliga
Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Liga Lain
MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

Liga Indonesia
Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com