Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sturridge Ungkap Kunci Kemenangan Liverpool atas Arsenal

Kompas.com - 08/02/2014, 22:18 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber BBC
LIVERPOOL, KOMPAS.com - Penyerang Liverpool Daniel Sturridge mengatakan, kerja sama merupakan kunci keberhasilan timnya menaklukkan Arsenal 5-1, pada laga Premier League, di Anfield, Sabtu (8/2/2014).

Gol-gol Liverpool diciptakan oleh Martin Skrtel (1, 10), Raheem Sterling (16, 52), dan Daniel Sturridge (20). Sementara gol Arsenal merupakan hasil eksekusi penalti Mikel Arteta pada menit ke-69.

Menurut catatan Premier League, sepanjang pertandingan itu, Liverpool melepaskan 12 tembakan titis dari 21 usaha, sementara Arsenal melepaskan enam tembakan akurat dari tujuh percobaan.

"Kami masuk lapangan dan melakukan apa yang manajer (Brendan Rodgers) katakan kepada kami. Pertandingan berjalan begitu luar biasa (untuk Liverpool) pada 20 menit pertama dan itu karena tim. Kami bekerja sebagai tim dan mendapatkan hasilnya," ujar Sturridge.

"Kami solid mulai dari lini belakang dan teman-teman tampil hebat. Martin Skrtel mencetak dua gol dan Raheem Sterling mencetak dua gol dan menjadi man of the match yang memang sudah sepantasanya mengingat kerja keras yang telah dilakukannya," lanjut Sturridge.

Dengan kemenangan atas Arsenal, Liverpool duduk di peringkat keempat klasemen sementara Premier League dengan nilai 50 lima angka dari Arsenal di puncak klasemen. Adapun tempat kedua dan ketiga dihuni Manchester City dan Chelsea, yang sama-sama mengoleksi 53 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Messi Terpesona Talenta Inter: Masa Kini dan Masa Depan Argentina

Internasional
Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Klasemen Grup B Piala Eropa 2024 Setelah Spanyol dan Italia Menang

Internasional
Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Hasil Italia Vs Albania: Gol Tercepat Euro, Barella Lewati Totti, Tripoin Azzurri

Internasional
Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Alvaro Morata Masuk Jajaran Elite Pencetak Gol Piala Eropa, Siap untuk Italia

Internasional
Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Serba-serbi Catatan Bersejarah Lamine Yamal di Piala Eropa

Liga Spanyol
Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Spanyol Vs Kroasia, Kabar Terkini Cedera Alvaro Morata dan Rodri

Internasional
Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Italia Vs Albania: Azzurri Jebol dalam 23 Detik, Gol Tercepat Euro Lahir

Internasional
Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Hasil Spanyol Vs Kroasia: Sejarah Lamine Yamal, La Roja Menang 3-0

Internasional
Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Italia Vs Albania, Kickoff 02.00 WIB

Internasional
Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Proliga 2024: Jakarta Pertamina Enduro Jaga Asa ke Final Four, Tuah Malang

Sports
Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Stefano Beltrame Bicara Euro 2024: Inggris-Perancis Favorit, Italia Tetap Italia...

Internasional
Ahsan/Hendra ke Final Australian Open 2024, Curi Perhatian Media China

Ahsan/Hendra ke Final Australian Open 2024, Curi Perhatian Media China

Badminton
Justin Hubner Sebut Bela Indonesia Jadi Keputusan Terbaik dalam Karier

Justin Hubner Sebut Bela Indonesia Jadi Keputusan Terbaik dalam Karier

Timnas Indonesia
Hasil Euro 2024 Hongaria Vs Swiss 1-3: Sihir Murid Motta, La Nati Menang

Hasil Euro 2024 Hongaria Vs Swiss 1-3: Sihir Murid Motta, La Nati Menang

Internasional
Jadi Official Tea Partner, Teh Pucuk Harum Siap Temani Keseruan Europhoria Piala Eropa 2024

Jadi Official Tea Partner, Teh Pucuk Harum Siap Temani Keseruan Europhoria Piala Eropa 2024

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com