Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jokowi Bangga Lihat Serangan Timnas Saat Kalahkan Vietnam

Kompas.com - 27/03/2024, 07:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Antara

KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku bangga atas permainan tim nasional Indonesia saat mengalahkan Vietnam dengan skor 3-0 dalam lanjutan laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia putaran kedua Grup F, Selasa (26/3/2024) malam.

"Bangga lihat serangan Timnas Garuda," demikian petikan tanggapan yang muncul di Instastory @jokowi yang dilansir di Jakarta.

Dalam pertandingan yang berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi, timnas Indonesia membuka keunggulan 1-0 melalui sundulan Jay Idzes saat laga baru berjalan sembilan menit.

Gol itu berawal dari sepak pojok yang dieksekusi Thom Haye mengarah ke Jay Idzes yang luput dari kawalan tim tuan rumah.

Timnas Indonesia memperbesar keunggulan di menit ke-24 lewat penampilan individu Ragnar Oratmangoen hingga ke kotak penalti.

Baca juga: Hasil Spanyol Vs Brasil 3-3, Berhias Gol Titisan Ronaldo

Tembakan kaki kiri mendatar membuat Nguyen Filip kembali memungut bola dari gawangnya.

Pada paruh kedua, giliran Ramadhan Sananta menambah keunggulan Indonesia di injury time setelah memanfaatkan kemelut yang berawal dari sepakan keras Edo Febriansah di luar kotak penalti.

Dalam postingan tersebut Presiden nampak menggelar nonton bareng (nobar) di salah satu ruangan menggunakan layar proyektor di sela kunjungan kerjanya di Sulawesi Tengah (Sulteng).

Tampak sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju (KIM) turut mendampingi Presiden Jokowi menyaksikan jalannya pertandingan, di antaranya Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin dan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Malam Ini

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Indonesia Vs Guinea: Situasi Bola Mati dan Tekad Skuad Kaba Diawara

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Indonesia Vs Guinea, STY Mau Berjuang di Tengah Kondisi Tak Sempurna

Timnas Indonesia
Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Hasil Drawing ASEAN Club Championship 2024-2025, Borneo FC di Grup Neraka

Liga Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Timnas Indonesia
3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com