Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Vs Maroko, Saat Kiper Lawan Berjongkok di Luar Kotak Penalti

Kompas.com - 16/11/2023, 20:23 WIB
Ahmad Zilky,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kiper Maroko, Taha Benrhozil, tampak berjongkok di luar kotak penalti saat menunggu timnas U17 Indonesia melakukan serangan.

Maroko sedang memimpin 2-1 atas timnas U17 Indonesia dalam matchday terakhir babak penyisihan Grup A Piala Dunia U17 2023.

Laga timnas U17 Indonesia vs Maroko dalam jadwal Piala Dunia U17 2023 berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) pada Kamis (16/11/2023).

Maroko memimpin 2-1 atas timnas U17 Indonesia melalui Anas Aloui (29'penalti) dan Abdelhamid Ait Boudlal (38').

Baca juga: Hasil Piala Dunia U17 Uzbekistan Vs Spanyol 2-2, La Rojita Juara Grup B

Timnas U17 Indonesia lalu membalas via tendangan bebas spektakuler Muhammad Nabil Asyura pada menit ke-42.

Setelah itu, pemandangan menarik terlihat ketika kiper Maroko, Taha Benrhozil, terlihat berjongkok di luar area kotak penalti.

Ia terlihat menunggu timnas U17 Indonesia melakukan serangan.

Susunan Pemain Indonesia vs Maroko

Indonesia: 1-Ikram Al Giffari, 2-Rizdjar Nurviat, 12-Welber Jardim, 14-Sulthan Zaky, 21-Iqbal Gwijangge, 6-Hanif Ramadhan, 7-Figo Dennis, 10-Ji Da BIn, 8-Arkhan Purwanto, 11-Riski Afrisal, dan 17-Nabil Asyura.  

Pelatih: Bima Sakti 

Maroko: 1-Taha Benrhozil, 2-Hamzaz Koutoune, 5-Abdelhamid Ait Boudlal, 14-Yasser El Aissati, 19-Smail Bakhty, 4-Ayoub Chaikhoun, 16-Ayman Ennair, 17-Abdelhamid Maali, 18-Mohamed Hamony, 20-Mohamed Amine Katiba, 7-Anas Alaoui. 

Pelatih: Said Chiba

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Hasil Forest Vs Chelsea 2-3, The Blues di Jalur Antarklub Eropa

Liga Inggris
Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Reaksi Pertama Vincent Kompany Setelah Burnley Degradasi

Liga Inggris
Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Hasil Liga Inggris: Tottenham Menang, Newcastle Imbang, Burnley Degradasi

Liga Inggris
Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Prawira Bandung Kalahkan Tangerang Hawks, Singleton: Bukan Laga Indah

Sports
Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Opini Budi Sudarsono Soal Stok Striker yang Minim di Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Bali United vs Persib, Teco Keluhkan Perubahan Venue Laga

Liga Indonesia
Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Pengamat: Cetak Biru 2045 PSSI Harus Dijaga, Ambil Contoh dari Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Hasil Fulham Vs Man City: Gvardiol Dwigol, City Pesta ke Puncak

Liga Inggris
Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Respons Kasus Rasialisme, PSSI Siap Bermitra dengan Meta dan Tiktok

Liga Indonesia
Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Como Promosi ke Serie A, Sukacita Henry, Simbol Bernama Gabrielloni

Liga Italia
Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Witan Ungkap Kondisi Usai Kepala Cedera di Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

AC Milan Vs Cagliari: Conceicao Akan Terlihat di San Siro

Liga Italia
Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Como Promosi ke Serie A, Andil Bos Terkaya Indonesia, Dua Juara Dunia

Liga Italia
Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Persib Bidik Juara Liga 1, Berharap Tren Angka 4 dan Tuah Runner-up

Liga Indonesia
Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Man United Vs Arsenal: Hanya Ada Juara di Otak Arteta

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com