Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSM Vs Persija, Thomas Doll Fokus Bawa Persija Raih Kemenangan di Markas Lawan Baru

Kompas.com - 03/11/2023, 11:00 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Di tengah mematangkan persiapan laga pekan ke-18 Liga 1 2023-2024, pelatih Persija Jakarta Thomas Doll mencurahkan keinginannya untuk ingin mendapatkan suntikan tenaga baru di putaran kedua musim ini.

Apalagi tim tengah dalam performa yang buruk dalam lima laga terakhir tanpa kemenangan.

Sehingga melihat performa buruk tim dan menghadapi tekanan untuk segera membawa Persija bangkit dari keterpurukan, ia mengakui bahwa di putaran pertama performa Persija tidak sesuai dengan harapan.

Meski enggan berbicara lebih banyak soal aktivitas bursa transfer, ia mengakui ingin mendapat tambahan tenaga baru agar memperbanyak alternatif pilihannya.

Hanya saja saat ini Thomas Doll fokus bagaimana Persija bisa memetik hasil positif dikandang PSM, Stadion Gelora BJ Habibie Parepare, Sulawesi Selatan, Jumat (3/11/2023) malam.

“Bukan saat yang tepat berbicara soal pemain baru tapi setuju kami memang di setengah musim. Pertama sering imbang dan banyak membuang poin penuh, contohnya terakhir melawan PSIS (Semarang),” tutur pelatih asal Jerman itu.

“Kami sempat ketinggalan cepat, ini memang sering terjadi pada kita. Lawan PSM bermain fantastis musim lalu mereka berhasil memenangkan liga,” sambungnya.

Baca juga: Fakta Menarik Persija di Putaran Pertama Liga 1

Ia menyebut baik Persija maupun PSM saat ini dalam performa inkonsisten sehingga kedua tim akan sama-sama berupaya move on dari hasil buruk sepanjang putaran pertama dan memperbaiki posisi di klasemen sementara Liga 1 2023-2024.

Saat ini tim berjuluk Macan Kemayoran itu berada satu tingkat dibawah PSM yaitu di posisi ke-13 dengan perolehan 20 poin. Hanya berjarak dua poin dengan tuan rumah yang memperoleh 22 poin di posisi ke-12.

Thomas Doll memprediksi laga PSM vs Persija ini bakal berlangsung menarik dan sengit.

“Sekarang bisa lihat kedua tim, tidak dalam kondisi ideal di luar sepak bola tapi saya berharap stadion full itu akan jadi motivasi bagi kami,” pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas U17 Putri Indonesia Vs Korea Selatan: Garuda Pertiwi Matangkan Komunikasi

Timnas Indonesia
Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Sinyal Persebaya Surabaya Lakukan Perombakan Tim

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com