Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saran agar Hojlund-Mount Sukses di Man United, Tutup Telinga dari Kritik Media

Kompas.com - 01/11/2023, 11:30 WIB
Ahmad Zilky,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Eks penyerang Manchester United, Dimitar Berbatov, memberikan tips agar Rasmus Hojlund dan Mason Mount mencapai kesuksesan bersama Setan Merah.

Rasmus Hojlund sudah menyumbang tiga gol untuk Man United pada musim 2023-2024 yang seluruhnya dikemas di Liga Champions.

Namun, Hojlund masih belum sekali pun membukukan gol untuk Man United di Premier League, kendati telah mentas sebanyak tujuh laga.

Dimitar Berbatov memahami bahwa Hojlund mempunyai keinginan besar untuk memecah kebuntuan saat beraksi di Premier League 2023-2024.

Baca juga: Prediksi Skor dan Susunan Pemain Man United Vs Newcastle di Carabao Cup

Ia pun menyarankan agar Hojlund tetap fokus agar mampu berkontribusi gol saat tengah membela Man United.

“Dia ingin mencetak gol di Premier League. Anda bisa lihat dengan usaha yang telah dilakukannya,” kata Berbatov, dikutip dari Manchester Evening News.

“Anda melihat dia telah mencoba yang terbaik. Saran saya kepada Hojlund jangan memperumit masalah, tetap menjadi diri sendiri dan fokus apa yang membuat Anda sukses,” lanjut dia.

“Atasi kelemahan Anda dan pada akhirnya itu akan membuahkan hasil,” ungkap mantan pemain Tottenham itu.

Menurut Berbatov, Hojlund berada dalam kondisi serupa dengan Mason Mount yang belum sepenuhnya memberikan pembuktian kepada publik Old Trafford.

Baca juga: Ten Hag Lalui Hari Terburuk di Man United, Bayang-bayang Nasib Solskjaer

Berbatov menuturkan bahwa Hojlund dan Mount harus bekerja keras di sentra latihan dan menutup telinga ketika muncul kritik dari media.

Halaman:


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Milan Vs Frosinone, Pioli Jawab Maldini: Saya Tak Sendiri…

Milan Vs Frosinone, Pioli Jawab Maldini: Saya Tak Sendiri…

Liga Italia
Jadwal Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Penentuan Juara Malam Ini

Jadwal Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Penentuan Juara Malam Ini

Internasional
AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

AC Milan Diguncang Maldini: Misteri Pemecatan, Konsep 35 Halaman Tanpa Jawaban

Liga Italia
Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Al Hilal Vs Al Nassr: Mitrovic Bintang, Ronaldo dkk Dilibas 10 Pemain

Liga Lain
Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Klasemen Liga Italia: Juventus Pertama, Dibuntuti Duo Milan

Liga Italia
Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Final Piala Dunia U17: Ulangan Final Euro U17, Jerman Siap Cetak Sejarah

Internasional
Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Hasil Monza Vs Juventus: Drama 2 Gol Injury Time, Bianconeri ke Puncak

Liga Italia
Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Persib Bandung Vs PSM, Keuntungan Maung yang Bisa Jadi Bumerang

Liga Indonesia
Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Mario Balotelli Ungkap Pelatih Terburuk Sepanjang Karier

Liga Inggris
Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Tiga Evaluasi FIFA untuk Indonesia Sebagai Tuan Rumah Piala Dunia U17

Liga Indonesia
Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Hasil Argentina Vs Mali 0-3, Les Aigles Peringkat 3 Piala Dunia U17 2023

Internasional
Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Selangkah Lagi Pecahkan Rekor, Ruberto Berpeluang Lewati Osimhen

Internasional
Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Rindu Sepak Bola, Radja Nainggolan Tak Ragu Terima Bhayangkara FC

Liga Indonesia
Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Final Piala Dunia U17 2023: Keberagaman yang Menyatukan Jerman dan Perancis

Sports
Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika 'Goyang' Manahan, Penonton Bersorak

Argentina Vs Mali: Singa-singa Muda Afrika "Goyang" Manahan, Penonton Bersorak

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com