Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Top Skor Liga Inggris: Haaland Teratas, Gol Setara Man United

Kompas.com - 30/10/2023, 11:53 WIB
Farahdilla Puspa,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Produktivitas gol bomber Manchester City, Erling Haaland, setara dengan jumlah gol yang dicetak Manchester United. 

Erling Haaland mencetak dua gol dalam laga derbi Manchester melawan Man United di Stadion Old Trafford, Minggu (29/10/2023).

Dua gol Haaland dilengkapi aksi Phil Foden dan memastikan Man CIty menang telak 3-0 atas Man United. 

Dwigol ke gawang Man United membuat Haaland kini memimpin top skor Liga Inggris 2023-2024 dengan 11 gol. 

Baca juga: Man United Vs Man City: Catatan Merah The Red Devils, Hari Buruk Ten Hag

Jumlah gol Haaland setara dengan gol yang dicetak skuad Man United di Liga Inggris.

Man United baru mencetak 11 gol dari 10 pertandingan. Bahkan, jumlah itu kalah dari West Ham, Chelsea, dan Wolves yang secara peringkat di bawah Man United. 

Soal pencetak gol, Haaland jauh di atas top skor Man United saat inin yaitu Scott McTominay, yang mengemas tiga gol. 

Baca juga: Derbi Manchester, Gary Neville Bicara Racun di Kubu Man United

Di bawah McTominay, ada Bruno Fernandes yang mencetak dua gol. Adapun kekalahan dari Man City membuat Man United tertahan di urutan kedelapan klasemen. 

Man United saat ini mengoleksi 15 poin dari 10 laga. Mereka hanya unggul satu angka atas West Ham yang mengejar di peringkat kesembilan.

Berikut daftar top skor Liga Inggris 2023-2024

  • 11 gol - Erling Haaland (Man City)
  • 8 gol - Mohamed Salah (Liverpool), Son Heung-min (8)
  • 7 gol - Callum Wilson (Newcastle United)
  • 6 gol - Jarrod Bowen (West Ham), Hwang Hee-Chan (Wolves), Alexander Isak (Newcastle), Bryan Mbeumo (Brentford)
  • 5 gol - Evan Ferguson (Brighton), Eddi Nketiah (Arsenal), Douglas Luiz (Aston Villa), Ollie Watkins (Aston Villa)
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

3 Fakta Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Maksimalkan Kans Terakhir

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Indonesia Vs Guinea, Shin Tae-yong Waspadai Satu Keunggulan Lawan

Timnas Indonesia
Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Link Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024 Malam Ini

Timnas Indonesia
Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Viking Persib Ajukan Penangguhan Aturan Larangan Suporter Tandang ke PSSI

Liga Indonesia
Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Nominasi Gol Terbaik Piala Asia U23 2024, Ada Rafael Struick dan Witan Sulaeman

Timnas Indonesia
Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Suara Optimisme Jelang Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris

Timnas Indonesia
Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Even Offroad Bertajuk IMI X IOF Challenge Akan Bergulir di Kebumen

Liga Indonesia
Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Insiden Air Keras Faisal Halim, Ekstrem dan Kriminal

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Bidik Kemenangan Penuh Serie Palembang

Sports
Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Kemenpora Dukung Turnamen untuk Pengembangan Bakat Atlet Bulu Tangkis Junior

Sports
Warung Madura di Jersey Madura United

Warung Madura di Jersey Madura United

Liga Indonesia
Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Prediksi Indonesia Vs Guinea, Permainan Fisikal untuk Lolos Olimpiade

Liga Indonesia
Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Disiram Air Keras, Pemain Malaysia Operasi Cangkok Kulit Senilai Rp 101 Juta

Liga Lain
Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Soal Marselino, Shin Tae-yong Minta Maaf

Liga Indonesia
Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Kala Madrid Rasakan Keajaiban Santiago Bernabeu

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com