Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Inter Miami Vs Cruz Azul 2-1: "Free Kick" Messi Bawa The Herons Menang

Kompas.com - 22/07/2023, 09:20 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Inter Miami mengalahkan Cruz Azul pada laga Leagues Cup atau Piala Liga. 

Pertandingan Inter Miami vs Cruz Azul di Stadion DRV PNK, Fort Lauderdale, Florida, Sabtu (22/7/2023) pagi WIB, berakhir dengan skor 2-1. 

Dua gol Inter Miami dibukukan Robert Taylor pada menit ke-44 dan tendangan bebas Lionel Messi (90+4'). Adapun satu gol balasan Cruz Azul tercatat atas nama Uriel Antuna (65'). 

The Herons, julukan Inter Miami, membuka keunggulan terlebih dahulu berkat gol yang dicetak Robert Thomas Taylor pada menit ke-44. 

Baca juga: Inter Miami Vs Cruz Azul, LeBron James Ikut Jadi Saksi Debut Messi

Gol bermula dari umpan Robbie Robinson dari tengah lapangan ke Robert Taylor yang berada di sisi kanan pertahanan Cruz Azul. 

Taylor mengontrol bola dan melewati satu pemain Cruz Azul di depannya, sebelum melepaskan tembakan kaki kanan. 

Bola sempat membentur tiang, tetapi pada akhirnya memantul dan masuk ke gawang Cruz Azul yang dijaga kiper Andres Gudino. 

Kamera menangkap area bench Inter Miami setelah gol Robert Taylor. Tampak Lionel Messi, Sergio Busquets, dan pemain The Herons lainnya berdiri dan merayakan gol tersebut. 

Baca juga: Messi Hebohkan Grup WhatsApp Inter Miami dengan Sebuah Pesan

Cruz Azul kemudian menyamakan kedudukan pada menit ke-65 lewat aksi Uriel Antuna yang memanfaatkan sepak pojok rekannya, Jesus Duenas. 

Pertandingan Inter Miami vs Cruz Azul sekaligus menjadi momen debut Lionel Messi di skuad The Herons. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Pemain Mali Termotivasi Kalahkan Argentina demi Posisi Ketiga Piala Dunia U17

Internasional
Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Henhen Herdiana Kembali ke Persib, Mengaku Terkejut dengan Keputusan

Liga Indonesia
Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Arya Sinulingga Laporkan Nazaruddin Dek Gama karena Dugaan Fitnah yang Diterima

Corner
Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Kalah dari Borussia Dortmund, Stefano Pioli: Wajar jika Fans Kecewa dan Marah

Liga Italia
Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Pelatih Fisik Persis Solo Singgung Ketahanan Fisik dan Mental di Piala Dunia U17

Internasional
5 Rekor Arsenal Usai Menang Besar 6-0 atas Lens di Liga Champions

5 Rekor Arsenal Usai Menang Besar 6-0 atas Lens di Liga Champions

Liga Champions
Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Piala Dunia U17 2023, Kisah Kiper Cadangan yang Jadi Pahlawan Jerman

Internasional
Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Apresiasi untuk The Juara, Menginspirasi, Bukan Hanya Ajang Olahraga

Olahraga
Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Galatasaray Vs Man United: Ketika Onana Buang Sarung Tangan...

Liga Champions
Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Final Piala Dunia U17 2023 Jerman Vs Perancis, Akhir Penantian 38 Tahun Tim Panser

Internasional
Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Kiper Keturunan Indonesia Debut di Liga Champions, Saksi Comeback Ajaib Inter

Liga Champions
Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Final Piala Dunia U7 2023: Manahan Berdandan, Bersolek dengan Bunga

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Galatasaray Vs Man United, Ten Hag Tanggapi Blunder Andre Onana

Liga Champions
Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Madrid Vs Napoli: Nico Paz Ukir Sensasi, Ikuti Jejak Messi

Liga Champions
Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Sosok Penting di Timnas Argentina, Messi Diharapkan Tampil di Piala Dunia 2026

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com