Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Final Piala Dunia dan Pilihan Pemain Terbaik Dua Pandit Tanah Air

Kompas.com - 18/12/2022, 09:00 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

"Pengalaman Perancis bisa membawa mereka jadi juara," tuturnya. "Mereka pernah jadi juara pada 2018 dan sekarang mereka sudah sangat siap dengan pengalaman."

"Terlalu banyak kualitas di semua lini Perancis. Kalau diduelkan satu lawan satu, per posisi per lini. Perancis masih punya terlalu banyak kualitas."

Bagi pria peliput Piala Dunia 2006 dan 2010 juga bagi Tabloid BOLA ini, senjata utama Perancis adalah Kylian Mbappe yang on fire.

"Bahkan, kalau dia tidak berkontribusi gol/assist, pertahanan lawan akan tertarik untuk menjaga dia sehingga membuka peluang bagi pemain-pemain lain mencetak gol," tutur Dwi.

"Dengan dominasi yang mereka perlihatkan di Piala Dunia sejak 1998, Perancis siap jadi back to back juara."

"Skor 2-1 Perancis juara."

Perdebatan Pemain Terbaik Piala Dunia 2022

Tak hanya itu, keduanya pun menjagokan para pemain dari tim pemenang yang akan meraup trofi Golden Ball alias Pemain Terbaik turnamen.

"Siapapun pemain yang timnya menang di final dan lebih condong ke Perancis yang menang," ujar Dwi menambahkan.

"Artinya, Mbappe mungkin pemain terbaik bahkan juga jadi top skor. Dobel gelarnya."

Sementara, Sapto tetap menjadikan Messi favorit untuk memenangi Golden Ball keduanya setelah gelar yang ia menangkan pada 2014 saat Argentina kalah di final dari Jerman.

"Kalau Argentina yang menang, menurut saya Messi," tuturnya.

"Dia jelas tokoh paling sentral di ARgentina selalu dengan gol atau assistnya. Dia bisa gendong Argentina, jadi peran Messi besar sekali."

"Bahkan dia bisa jadi top skor. Apalagi kalau melihat dirinya mengambil penalti bagi Argentina."

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Indonesia Vs Guinea, Fokus STY Hadapi Tantangan Suhu, Psikologis, dan Lapangan

Timnas Indonesia
PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

PSG Vs Dortmund, Cara Hentikan Kecepatan Kylian Mbappe...

Liga Champions
Piala Asia U17 Putri 2024,  Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Piala Asia U17 Putri 2024, Tekad Claudia Scheunemann Tampil Lebih Baik Lagi

Timnas Indonesia
Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Nasib Belum Jelas meski Arema FC Tetap di Liga 1, Widodo Beri Pesan Manajemen

Liga Indonesia
Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Pemain Malaysia Faisal Halim Terancam Pensiun Dini Usai Disiram Air Keras

Internasional
Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Reaksi Satoru Mochizuki Usai Timnas U17 Putri Indonesia Kalah dari Filipina

Timnas Indonesia
Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Kata Ricky Soebagdja soal Perjuangan dan Pencapaian Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Championship Series Bali United Vs Persib, Menggugah Tren Buruk Maung

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Indonesia Vs Guinea, STY Tanggapi Lapangan Latihan, Fokus Kondisi Pemain

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com