Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menpora Berharap Uncen Melahirkan Pesepak Bola Terbaik

Kompas.com - 25/10/2022, 22:45 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali membuka Turnamen Sepak bola Piala Rektor Universitas Cendrawasih atau Rektor Cup II tahun 2022 di Stadion Mahachandra, Kampus Uncen Atas, Perumnas III Waena, Papua.

"Dengan senantiasa mengharapkan ridho dan rahmat Tuhan Yaang Maha Esa, pada hari ini dengan resmi saya membuka Turnamen Sepakbola Piala Rektor atau Rektor Cup tahun 2022," kata Menpora Amali membuka turnamen yang mempertemukan kesebelasan dipertandingan pembuka antara Denfale Jayapura vs Uncen Papua FC dalam rilis kepada Kompas.com, Selasa (25/10/2022).

Menpora Amali mengaku, kehadirannya di Kampus Uncen untuk yang ketiga kalinya. Ia berharap Uncen menjadi kawah candradimukanya bagi atlet muda bertalenta.

"Terima kasih untuk ketiga kalinya saya datang ke Uncen. Dan hari ini selain ada kegiatan akademik juga ada kegiatan di lapangan. Semoga ini menjadi tempat pemanduan talenta-talenta bagi talenta terbaik di bidang sepak bola Papua," kata Menpora Amali.

Baca juga: Menpora Buka Turnamen Golf FHUI di Jagorawi Golf Club 

"Dan sekali lagi ini sebagai tanda bahwa Uncen kita pilih sebagai sentra sesuai Perpres 86 tentang DBON. Semoga akan sukses kegiatannya dan kepada para peserta selamat bertanding. Junjung sportivitas, dan tentu persaudaraan dan persahabatan kalian semua," pesan Menpora Amali tegas.

Sebelumnya, Rektor Uncen Dr. Apolo Safanpo sampaikan terima kasih atas kehadiran Menpora Amali yang ketiga kalinya dI bumi Papua. 

"Atas nama keluarga besar Uncen kami sampaikan selamat datang di Papua. Ini merupakan kunjungan Bapak Menpora Amali yang ketiga kalinya. Beliau selalu respon permohonan surat kami ditengah kesibukan beliau," ujarnya pada acara yang dihadiri Ketua Umum KONI Pusat Marciano Norman, Wakil KONI Pusat Soedarmo dan Ketua KONI Papua Kenius Kagoya ini.

"Kepada para peserta saya ucapkan selamat bertanding. Semoga pertandingan ini akan menjadi manfaat bagi kita untuk olahraga prestasi dan pembinaan atlet sepakbola dan dapat berkontribusi menyumbangkan atlet di provinsi Papua maupun tingkat nasional. Semoga Tuhan memberikan hidayah kepada kita sekalian," pungkasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jelang Musyawarah Nasional, Aremania Mulai Era Satu Jiwa Berbadan Hukum

Jelang Musyawarah Nasional, Aremania Mulai Era Satu Jiwa Berbadan Hukum

Liga Indonesia
Media Italia Kaitkan Emil Audero dengan Como, Transfer Masuk Akal

Media Italia Kaitkan Emil Audero dengan Como, Transfer Masuk Akal

Liga Italia
Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Madura United Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung Persib Vs Madura United Malam Ini

Liga Indonesia
Prediksi Persib Vs Madura United, Duel Antar Lini dan Pertemuan Terakhir

Prediksi Persib Vs Madura United, Duel Antar Lini dan Pertemuan Terakhir

Liga Indonesia
Jadwal Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Lawan Wakil Tuan Rumah

Jadwal Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Lawan Wakil Tuan Rumah

Badminton
Man City Takluk dari Man United, Guardiola Mengaku Salah Strategi

Man City Takluk dari Man United, Guardiola Mengaku Salah Strategi

Liga Inggris
Bruno Fernandes Utarakan Pendekatan Tepat Ten Hag di Final Piala FA

Bruno Fernandes Utarakan Pendekatan Tepat Ten Hag di Final Piala FA

Liga Inggris
Daftar Juara Piala FA, Man United Tempel Arsenal

Daftar Juara Piala FA, Man United Tempel Arsenal

Liga Inggris
Pernyataan Sir Jim Ratcliffe Usai Final Piala FA, Tanpa Singgung Ten Hag

Pernyataan Sir Jim Ratcliffe Usai Final Piala FA, Tanpa Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Real Betis 0-0, Perpisahan Emosional Toni Kroos

Hasil Real Madrid Vs Real Betis 0-0, Perpisahan Emosional Toni Kroos

Liga Spanyol
Ten Hag: Saya Akan Menangkan Trofi di Tempat Lain Jika Tak Diinginkan di Sini

Ten Hag: Saya Akan Menangkan Trofi di Tempat Lain Jika Tak Diinginkan di Sini

Liga Inggris
Leverkusen Juara DFB Pokal, Pasukan Alonso Tak Terkalahkan di Jerman

Leverkusen Juara DFB Pokal, Pasukan Alonso Tak Terkalahkan di Jerman

Bundesliga
Al Ain Juara Liga Champions Asia, Crespo Bekuk Kewell, Revans Istanbul

Al Ain Juara Liga Champions Asia, Crespo Bekuk Kewell, Revans Istanbul

Internasional
Hasil Juventus Vs Monza 2-0: Trisula Montero, Aksi Sohib Ronaldo

Hasil Juventus Vs Monza 2-0: Trisula Montero, Aksi Sohib Ronaldo

Liga Italia
Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Usung Filosofi Madruji

Persib Vs Madura United, Sape Kerrab Usung Filosofi Madruji

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com