Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Babak Pertama RANS Vs Persija: Dwi Gol Kilat Yusuf, Macan Kemayoran Unggul 3-0

Kompas.com - 20/08/2022, 21:26 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Babak pertama laga antara RANS Nusantara FC dan Persija Jakara berakhir 3-0 untuk keunggulan Macan Kemayoran.

Pertandingan RANS vs Persija merupakan laga penutup pekan kelima Liga 1 2022-2023 yang digelar di Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, pada Sabtu (20/8/2022) malam WIB.

Macan Kemayoran tampil begitu mendominasi dengan trio pemain asing, Hanno Behrens, Michael Krmencik, dan Abdulla Yusuf Helal di lini serang.

Baca juga: Reaksi Thomas Doll Usai Luis Milla Resmi ke Persib Bandung

Adapun tim asuhan Thomas Doll meraih keunggulan berkat gol Behrens (14') dan brace kilat Helal yang dibuat dalam rentang tiga menit (37', 40').

Helal juga sekaligus mencetak gol pertamanya untuk Macan Kemayoran.

Jalannya pertandingan RANS Nusantara FC vs Persija

RANS dan Persija menunjukkan permainan terbuka sejak awal laga. Kedua tim juga langsung mengambil inisiatif menyerang.

Namun, permainan RANS dan Persija belum cukup rapi sehingga beberapa kali melakukan kesalahan.

RANS lebih sering meninggalkan lubang dalam permainannya. Tim tuan rumah pun dihukum Persija yang mencetak gol pada menit ke-14.

Berawal dari pergerakan Riko Simanjuntak dari sisi kanan, bola lalu bergulir ke Syahrian Abimayu di lini tengah.

Abimanyu yang melihat celah lansung memberikan umpan terobosan kepada Abdulla Yusuf Helal yang maju ke kotak penalti.

Baca juga: Persija Jakarta Belum Pernah Clean Sheet, Thomas Doll: Itu Wajar...

Helal kemudian memberikan cutback ke kotak penalti yang langsung dituntaskan oleh Hanno Behrens lewat sepakannya.

Kiper RANS, Hilman Syah, tak mampu menyelamatkan bola sehingga Persija unggul 1-0.

The Prestige Phoenix, julukan RANS Nusantara, yang tertinggal mencoba merespons dengan dihiasi permainan direct. Namun, upaya-upaya mereka tak efektif.

Sementara, kombinasi Yusuf-Behrens hampir membuahkan gol kedua untuk Macan Kemayoran pada menit ke-20.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com