Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Indonesia Juara Piala AFF U16 2022, Bima Sakti Aman?

Kompas.com - 13/08/2022, 12:40 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

"Anak-anak sangat dekat sekali. Mereka makan bareng, shalat pun demikian. Kemudian, orang tua pun dihadirkan ketika final," ujar Iriawan.

Bima Sakti mulai dipercaya menangani timnas U16 Indonesia sejak Desember 2018. Dia datang ke skuad Garuda Asia untuk menggantikan Fakhri Husaini.

Selama menukangi timnas U16 Indonesia, Bima berhasil membawa skuad asuahannya lolos ke Piala Asia U16 2020 setelah menjadi tim terbaik kedua pada kualifikasi.

Baca juga: Kata-kata Bima Sakti Sebelum Indonesia Juara Piala AFF U16, Singgung Perjuangan Pahlawan

Pada kualifikasi tersebut, Indonesia tak terkalahkan. Namun, Piala Asia U16 20202 batal digelar karena pandemi Covid-19.

Lalu, Bima Sakti mendampingi timnas U16 Indonesia pada ajang Piala AFF U16 2019.

Pada kesempatan tersebut, Bima Sakti mampu membawa Indonesia meraih peringkat ketiga. 

Berselang tiga tahun kemudian, barulah Bima Sakti berhasil mempersembahkan gelar juara Piala AFF U16 untuk Indonesia.

Setelah ini, Bima Sakti akan mempersiapkan anak-anak asuhnya untuk tampil pada Kualifikasi Piala Asia U17 2023, 1-9 Oktober mendatang.

Baca juga: Timnas U16 Indonesia Juara Piala AFF, Bima Sakti Dibanding-bandingkan

Pada kualifikasi itu, Indonesia tergabung di Grup B bersama Malaysia, Uni Emirat Arab, Palestina, dan Guam.

Antara News menulis, Indonesia akan menjadi tuan rumah untuk setiap laga Grup B tersebut. Akan tetapi, PSSI belum memutuskan stadion yang akan menjadi venue

Nantinya, 10 juara grup dan lima runner-up terbaik di kualifikasi bakal meraih tiket untuk berjuang pada putaran final Piala Asia U17 2023 bersama tuan rumah, Bahrain.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

FT Indonesia vs Korea Selatan 2-2: Unggul Jumlah Pemain, Garuda Muda Kecolongan

Timnas Indonesia
Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Unggul Jumlah Pemain, Timnas U23 Indonesia Malah Kebobolan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com