Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 06/05/2022, 17:00 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Direktur Departemen Kebudayaan, Olahraga, dan Pariwisata Phu Tho, Vietnam, Nguyen Dac Thuy, buka suara terkait kondisi lapangan buruk yang digunakan timnas U23 Indonesia.

Nguyen Dac Thuy mengatakan bahwa pihaknya langsung bergerak cepat untuk melakukan sejumlah perbaikan di Stadion Bai Bang, yang merupakan tempat timnas U23 Indonesia latihan.

“Pejabat profesional VFF telah datang ke stadion Bai Bang untuk melakukan inspeksi dan evaluasi,” ujar Nguyen Dac Thuy dikutip dari The Thao 247.

“Setelah menerima masukan dari federasi, kami segera merenovasi dan memperbaiki banyak hal,” tambah dia.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Vietnam, Menanti Gol Marc Klok

“Infrastruktur seperti ruang ganti dan toilet telah diperbaiki dan memenuhi standar,” kata Nguyen Dac Thuy lagi.

Nguyen Dac Thuy mengetahui bahwa timnas U23 Indonesia telah mengungkapkan keluhannya terkait kondisi lapangan latihan.

Namun, Nguyen Dac Thuy mengatakan bahwa kualitas antara lapangan utama dan latihan sejatinya mempunyai perbedaan.

Baca juga: SEA Games 2021, Timnas U23 Malaysia Pantang Pulang Cepat

“Saya tahu timnas U23 Indonesia mempunyai keluhan, tetapi saya hanya bisa merangkum jawaban sebagai berikut. Pertama, Stadion Bai Bang hanya tempat latihan, jadi kualitasnya tak bisa dibandingkan dengan lapangan utama,” kata dia.

“Selanjutnya lapangan Bai Bang menggunakan rumput alami, sehingga tidak bisa menyamai kualitas rumput impor Amerika seperti di Stadion Viet Tri,” ujarnya.

“Terakhir, kami akan berusaha mengatasi kekurangan tersebut untuk mendapatkan pelayanan terbaik bagi tim,” katanya lagi.

Baca juga: SEA Games 2021, Timnas Malaysia Siap Berikan 120 Persen

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Rekomendasi untuk anda

Terkini Lainnya

Galatasaray Vs Man United: MU Harus Tenang, Sejarah Bukan Patokan

Galatasaray Vs Man United: MU Harus Tenang, Sejarah Bukan Patokan

Liga Champions
Kiper Jerman: Suka Atmosfer Gila Manahan, Merasa Aneh Jadi Pemain Terbaik

Kiper Jerman: Suka Atmosfer Gila Manahan, Merasa Aneh Jadi Pemain Terbaik

Sports
Liga Champions, Prediksi Skor dan Susunan Pemain Real Madrid vs Napoli

Liga Champions, Prediksi Skor dan Susunan Pemain Real Madrid vs Napoli

Liga Champions
Frets Butuan Berat Tinggalkan Persib, Kenang Laga Terbaik Vs Persija

Frets Butuan Berat Tinggalkan Persib, Kenang Laga Terbaik Vs Persija

Liga Indonesia
Madrid Vs Napoli, Ambisi Los Blancos Juara Grup di Tengah Badai Cedera

Madrid Vs Napoli, Ambisi Los Blancos Juara Grup di Tengah Badai Cedera

Liga Champions
Jadwal Lengkap MotoGP 2024, Jumlah Balapan Lebih Banyak

Jadwal Lengkap MotoGP 2024, Jumlah Balapan Lebih Banyak

Motogp
Alasan Bojan Hodak Boyong Stefano Beltrame ke Persib

Alasan Bojan Hodak Boyong Stefano Beltrame ke Persib

Liga Indonesia
Jadwal Liga Champions Dini Hari Ini: Real Madrid Vs Napoli, Galatasaray Vs MU

Jadwal Liga Champions Dini Hari Ini: Real Madrid Vs Napoli, Galatasaray Vs MU

Liga Champions
Di Balik Kesepakatan Tukar Pinjam Henhen dan Robi Darwis

Di Balik Kesepakatan Tukar Pinjam Henhen dan Robi Darwis

Liga Indonesia
Penjualan Jersey Timnas dari Mills Meningkat Selama Piala Dunia U17

Penjualan Jersey Timnas dari Mills Meningkat Selama Piala Dunia U17

Timnas Indonesia
EFC Pro Series 2 Resmi Diluncurkan, Mental dan Fisik Menjadi Fokus Utama EVOS

EFC Pro Series 2 Resmi Diluncurkan, Mental dan Fisik Menjadi Fokus Utama EVOS

Sports
Ketika Kartu Merah Menjadi Petaka bagi Mali, Perancis Buru Gelar Kedua Piala Dunia U17

Ketika Kartu Merah Menjadi Petaka bagi Mali, Perancis Buru Gelar Kedua Piala Dunia U17

Internasional
Galatasaray Vs Man United, Kata Fernandes jika MU Gugur di Fase Grup

Galatasaray Vs Man United, Kata Fernandes jika MU Gugur di Fase Grup

Liga Champions
Saat Hattrick Ruberto Tak Cukup Bawa Argentina ke Final Piala Dunia U17...

Saat Hattrick Ruberto Tak Cukup Bawa Argentina ke Final Piala Dunia U17...

Internasional
BERITA FOTO - Susah Payah Perancis Atasi Mali Menuju Final Piala Dunia U17

BERITA FOTO - Susah Payah Perancis Atasi Mali Menuju Final Piala Dunia U17

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com