Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Karena Italia, Emil Audero Belum Mantapkan Hati Bela Timnas Indonesia

Kompas.com - 03/03/2022, 20:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

Sumber BolaSport

"Dan menurut teman saya yang merupakan agen PSSI, para kiper di Italia sedang tampil bagus ,” kata Hasani.

Hasani Abdulgani masih menunggu kepastian jawaban dari Emil Audero Mulyadi.

Jika Emil Audero Mulyadi tidak berminat, PSSI langsung menghubungi Jordi Wehrmann.

Jordi Wehrmann merupakan pemain berusia 22 tahun yang sedang memperkuat klub asal Swiss, Luzern.

Pemain kelahiran Belanda itu berposisi sebagai gelandang serang.

Seperti diketahui, pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, ingin ada empat pemain keturunan yang membela tim Merah Putih.

Sejauh ini baru tiga nama yang setuju dan sudah menyerahkan dokumen yakni Sandy Walsh, Jordi Amat, dan Shayne Pattynama.

Diharapkan proses empat pemain keturunan itu bisa segera selesai sebelum timnas Indonesia tampil di Kualifikasi Piala Asia 2023 pada Juni mendatang. (Mochamad Hary Prasetya).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com