Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ronaldo Pecat Pelatih Cruzeiro lantaran Laporan Keuangan

Kompas.com - 30/12/2021, 20:50 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Xinhuanet

BELO HORIZONTE, KOMPAS.com - Pemilik baru klub Liga Brasil Cruzeiro, Ronaldo Nazario memecat pelatih klub itu Vanderley Luxemburgo.

"Manajemen memutuskan bahwa Luxemburgo tidak lagi menjadi bagian dari klub," kata pernyataan Cruizeiro, Kamis (29/12/2021).

Klub juga menyebut bahwa usai dimiliki Ronaldo, ada pembenahan laporan keuangan klub.

Baca juga: Usai Cruzeiro, Giliran Botafogo Dilego

"Pembenahan ini untuk menyusun kembali perekonomian klub lebih nyata," kata pernyataan manajemen.

Ronaldo Nazario (Ronaldo Luis Nazario de Lima).DOK. LA LIGA Ronaldo Nazario (Ronaldo Luis Nazario de Lima).

Hingga kini, Vanderley Luxemburgo membawa 8 kali kemenangan bagi Cruzeiro.

Sementara, ada 11 hasil seri dan 4 kekalahan di bawah asuhan Luxemburgo.

Luxemburgo menjadi juru taktik Cruzeiro sejak Agustus 2021.

Ronaldo saat membeli saham mayoritas Cruzeiro harus menggelontorkan dana hingga 70 juta dollar AS atau sekitar Rp 1 triliun lebih.

Pelatih Brasil, Luiz Felipe Scolari, tiba di Stadion Wembley, London, untuk melakukan konferensi pers, Selasa (5/2/2013), jelang laga uji coba melawan Inggris yang berlangsung pada Rabu (6/2/2013). AFP PHOTO / ADRIAN DENNIS Pelatih Brasil, Luiz Felipe Scolari, tiba di Stadion Wembley, London, untuk melakukan konferensi pers, Selasa (5/2/2013), jelang laga uji coba melawan Inggris yang berlangsung pada Rabu (6/2/2013).

Vanderley Luxemburgo, kini berusia 69 tahun, adalah manajer Ronaldo di timnas Brasil pada 1998-2000.

Luxemburgo juga menjadi pelatih Ronaldo pada 2005 tatkala keduanya sama-sama berada di Real Madrid.

Ronaldo dua kali mengantar Brasil menjadi kampiun Piala Dunia yakni pada 1994 dan 2002.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Fajar/Rian Menang, Indonesia 2-0 Taiwan

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Indonesia Vs Guinea: Berjuang demi Olimpiade, Garuda Muda ke Paris Besok

Timnas Indonesia
Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Setop Merundung Pemain Timnas U23 Indonesia!

Liga Indonesia
Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Indonesia Vs Guinea, PSSI Tunggu Kabar Baik dari Klub Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan  Indonesia atas Taiwan 1-0

Hasil Semifinal Thomas Cup 2024: Ginting Buka Keunggulan Indonesia atas Taiwan 1-0

Liga Indonesia
Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Real Madrid vs Cadiz: Courtois akan Kembali Bermain!

Liga Spanyol
Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Link Live Streaming Playoff Indonesia Vs Guinea Menuju Olimpiade, Mulai Pukul 19.00 WIB

Timnas Indonesia
Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Indonesia Vs China di Final Uber Cup 2024, Ulangan 16 Tahun Silam

Badminton
Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Komang Ayu: Penentu Kemenangan, Bangga Masuk Final bersama Tim Uber

Badminton
Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Susunan Pemain Indonesia Vs Taiwan di Semifinal Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Kembali

Badminton
Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Putaran Nasional Liga 3: Kans Lolos Menipis, ASIOP FC Wajib Sapu Bersih

Liga Indonesia
Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Siaran Langsung dan Link Live Streaming Piala Thomas 2024 Pukul 16.00 WIB

Badminton
Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Hasil Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia 3-2 Korea Selatan, Jumpa China di Final

Badminton
Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Ciro Alves Winger Tersubur Liga 1 untuk Persib, Sesalkan Gol Vs PSM

Liga Indonesia
Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Hasil Uber Cup 2024: Komang Ayu Menang, Merah Putih Tembus Final Setelah 16 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com