Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 14/12/2021, 05:05 WIB

Real Madrid yang kala itu masih dilatih oleh Jose Mourinho bertindak sebagai tuan rumah pada leg pertama.

Bertanding di Stadion Santiago Bernabeu, Real Madrid harus tertunduk malu setelah dipermalukan Barcelona 0-2.

Bintang kemenangan Barcelona saat itu siapa lagi kalau bukan Lionel Messi.

Baca juga: Drawing Liga Champions: Messi Vs Ronaldo Batal, Man United Bertemu Wajah Baru

La Pulga, julukan Lionel Messi, keluar sebagai man of the match setelah berhasil memborog seluruh gol kemenangan Barcelona.

Gol kedua Lionel Messi pada menit ke-87 sangat ikonik dan mungkin masih terus diingat oleh seluruh fans Barcelona sampai saat ini.

Hal itu tidak lepas dari proses gol Lionel Messi. 

Menerima umpan dari Sergio Busquets di lini tengah, Messi memutuskan langsung melakukan akselerasi solo run ke kotak penalti Real Madrid.

Laju Lionel Messi tidak terhenti meski sempat dihadang oleh lima bintang Real Madrid sekaligus, yakni Xabi Alonso, Lassana Diarra, Raul Albiol, Marcelo, hingga Sergio Ramos.

Setelah berhasil masuk ke kotak penalti Real Madrid, Messi menyelesaikan aksinya dengan melepaskan tembakan kaki kanan.

Kiper Real Madrid saat itu, Iker Casillas, tampak keheranan dan marah melihat rekan-rekannya dipermalukan hanya oleh seorang Lionel Messi.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Usai Juara Proliga 2023, Lavani Berencana Bentuk Tim Voli Putri

Usai Juara Proliga 2023, Lavani Berencana Bentuk Tim Voli Putri

Sports
Polemik Israel di Piala Dunia U20 2023, PSSI dan Plt Menpora Angkat Bicara

Polemik Israel di Piala Dunia U20 2023, PSSI dan Plt Menpora Angkat Bicara

Sports
Kata STY Usai Egy Main di Laga Persib Vs Dewa United Setelah Dicoret dari Timnas

Kata STY Usai Egy Main di Laga Persib Vs Dewa United Setelah Dicoret dari Timnas

Liga Indonesia
Proses Naturalisasi Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick Dapat Dukungan DPR

Proses Naturalisasi Justin Hubner, Ivar Jenner, dan Rafael Struick Dapat Dukungan DPR

Sports
Persib Bandung Vs Dewa United: Kata-kata Luis Milla yang Membangunkan Maung

Persib Bandung Vs Dewa United: Kata-kata Luis Milla yang Membangunkan Maung

Liga Indonesia
BWF Kenang Aksi Syabda Perkasa Belawa di Piala Thomas 2022

BWF Kenang Aksi Syabda Perkasa Belawa di Piala Thomas 2022

Badminton
Piala Dunia U20 2023, Shin Tae-yong Harap Klub Mau Rela Lepas Pemain

Piala Dunia U20 2023, Shin Tae-yong Harap Klub Mau Rela Lepas Pemain

Liga Indonesia
Soal Beruji Coba Lawan Argentina, STY Minta PSSI Jangan Hanya Bicara

Soal Beruji Coba Lawan Argentina, STY Minta PSSI Jangan Hanya Bicara

Liga Indonesia
Pebulu Tangkis Muda Indonesia Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia, Persis Solo Turut Berduka

Pebulu Tangkis Muda Indonesia Syabda Perkasa Belawa Meninggal Dunia, Persis Solo Turut Berduka

Sports
Hasil Persib vs Dewa United, Luis Milla Sempat Marah

Hasil Persib vs Dewa United, Luis Milla Sempat Marah

Liga Indonesia
PSSI Buka Suara soal Pemanggilan Justin Hubner ke Timnas U20 Belanda

PSSI Buka Suara soal Pemanggilan Justin Hubner ke Timnas U20 Belanda

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Burundi: Percaya STY untuk Tombak Garuda

Timnas Indonesia Vs Burundi: Percaya STY untuk Tombak Garuda

Liga Indonesia
Merasakan Langsung Keramahan Bintang-bintang Asing Proliga 2023

Merasakan Langsung Keramahan Bintang-bintang Asing Proliga 2023

Sports
Drawing Swiss Open 2023: Chico Aura Dwi Wardoyo Vs Viktor Axelsen

Drawing Swiss Open 2023: Chico Aura Dwi Wardoyo Vs Viktor Axelsen

Badminton
Ketika SBY Tenang Saat Lavani Tertekan Berujung Peluk Penuh Kebanggaan

Ketika SBY Tenang Saat Lavani Tertekan Berujung Peluk Penuh Kebanggaan

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+