Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Pemain Kunci Jerman di Euro 2020, Ada Sang Penafsir Ruang

Kompas.com - 25/06/2021, 15:30 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga

KOMPAS.com - Tim nasional Jerman berhasil melaju ke 16 besar Piala Eropa atau Euro 2020.

Der Panzer, julukan timnas Jerman, lolos ke 16 besar Euro 2020 sebagai runner-up Grup F.

Jerman lolos bersama dua tim lain, yakni Perancis selaku juara Grup F dan Portugal yang melaju via jalur peringkat ketiga terbaik.

Pada 16 besar Euro 2020, Jerman akan menghadapi juara Grup D, Inggris, di Stadion Wembley, London, Selasa (29/6/2021) malam WIB.

Baca juga: Jadwal Pertandingan 16 Besar Euro 2020, Big Match Inggris Vs Jerman

Berdasarkan data Opta Joe, ini akan menjadi pertemuan kedelapan antara Jerman dan Inggris di dua turnamen besar, Piala Dunia dan Euro.

Bagi Inggris, Jerman adalah negara yang paling sering mereka hadapi di kedua turnamen tersebut.

Inggris kali terakhir mengalahkan Jerman di fase gugur turnamen besar pada Piala Dunia 1966.

Setelah itu, Inggris selalu gagal menyingkirkan Jerman. Terakhir, mereka justru disingkirkan Der Panzer pada 16 besar Piala Dunia 2010.

Baca juga: Prediksi Inggris Vs Jerman dari Mourinho, The Three Lions Ubah Taktik

Catatan ini menjadi modal positif bagi pasukan Der Panzer.

Sejarah menunjukkan, Jerman lebih berpeluang memetik kemenangan pada 16 besar Euro 2020 nanti.

Di samping itu, Jerman memiliki sederet pemain yang berpotensi membawa tim melangkah lebih jauh setelah terseok-seok di fase grup.

Dari sederet pemain itu, Bundesliga menunjuk lima sosok yang dinilai paling berpengaruh terhadap langkah Jerman di Euro 2020.

Baca juga: Bentrok di 16 Besar Euro 2020, Pelatih Jerman Beri Peringatan ke Inggris

1. Thomas Mueller

Setelah absen dua tahun, Thomas Mueller yang menyandang status raja assist Bundesliga 2020-2021 kembali dipanggil ke timnas Jerman. Dia disebut siap membuat perubahan untuk skuad asuhan Joachim Loew.

Peran penting Mueller di timnas Jerman tampak lewat torehan 38 gol dari 101 penampilan. Selain itu, dia memiliki peran khusus yang mungkin sulit dijalankan pemain lain.

Mantan pelatih Bayern Muenchen dan calon pengganti Joachim Loew di kursi kepelatihan timnas Jerman, Hansi Flick, pernah mengatakan, tidak ada yang lebih baik daripada Mueller saat memainkan peran Raumdeuter atau dalam bahasa Indonesia berarti Penafsir Ruang.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com