Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penonton Langsung Semifinal dan Final Euro 2020 Harus Punya Modal Ini

Kompas.com - 23/06/2021, 20:27 WIB
Josephus Primus

Penulis

WEMBLEY, KOMPAS.com - Menteri Kebudayaan Inggris Oliver Dowden menegaskan bahwa para penonton langsung laga semifinal dan final Euro 2020 harus punya dua modal.

"Untuk bisa mendapatkan izin menonton langsung, para penonton harus menunjukkan bukti hasil tes negatif Covid-19," kata Dowden.

Kedua, penonton sudah mendapatkan dua kali vaksinasi komplet 14 hari sebelum laga berlangsung.

Baca juga: Makna Selebrasi Tutup Telinga Memphis Depay, Penyerang Belanda yang Bersinar di Euro 2020

Meski sudah memperkenankan 60.000 lebih bisa menyaksikan masing-masing dua laga semifinal dan final Euro 2020 di Stadion Wembley, pemerintah Inggris menerapkan syarat ketat.

wembley Stadium Designboom.com wembley Stadium

"Syarat ketat ini untuk mencegah meluasnya pandemi Covid-19," kata Menteri Kebudayaan Inggris Oliver Dowden dalam pernyataan terkininya, kemarin.

"Jumlah penonton yang diperkenankan untuk masing-masing laga adalah 75 persen dari kapasitas stadion atau lebih dari 60.000 penonton," ucap Dowden.

Dowden menyebut, seluruh pemegang tiket baik semifinal maupun final mesti menaati berbagai peraturan ketat menonton langsung di stadion.

Penyerang Inggris, Raheem Sterling, saat membobol gawang Ceko pada laga pamungkas fase grup di Stadion Wembley, London, Rabu (23/6/2021) dini hari WIB.NEIL HALL Penyerang Inggris, Raheem Sterling, saat membobol gawang Ceko pada laga pamungkas fase grup di Stadion Wembley, London, Rabu (23/6/2021) dini hari WIB.

Stadion Wembley yang juga menjadi markas tim nasional Inggris punya kapasitas hingga 90.000 penonton.

Stadion ini selain untuk perhelatan sepak bola juga menjadi tempat penyelenggaraan konser-konser musik.

Wembley akan menggelar dua laga semifinal.

Para pemain timnas Inggris, Declan Rice, Luke Shaw, dan Harry Kane, serta pelatih Gareth Southgate bereaksi setelah laga Grup D Euro 2020 kontra Skotlandia di Stadion Wembley pada Sabtu (19/6/2021) dini hari WIB.AFP/MATT DUNHAM Para pemain timnas Inggris, Declan Rice, Luke Shaw, dan Harry Kane, serta pelatih Gareth Southgate bereaksi setelah laga Grup D Euro 2020 kontra Skotlandia di Stadion Wembley pada Sabtu (19/6/2021) dini hari WIB.

Yang pertama pada Rabu (7/7/2021).

Yang kedua pada Kamis (8/7/2021).

Partai final akan terselenggara pada 11 Juli 2021.

Hingga pekan keempat Juni 2021, Inggris mencatatkan 4.000 kasus Covid-19 dengan angka kematian mencapai 113.000 orang.

LONDON, INGGRIS - 18 JUNI: Pemain timnas Inggris berpose sebelum melakoni laga Grup D Euro 2020 melawan Skotlandia di Stadion Wembley pada 18 Juni 2021.Alex Morton - ©UEFA LONDON, INGGRIS - 18 JUNI: Pemain timnas Inggris berpose sebelum melakoni laga Grup D Euro 2020 melawan Skotlandia di Stadion Wembley pada 18 Juni 2021.

Sementara itu, belum ada keputusan mengemuka dari pertemuan tiga pihak UEFA, pemerintah Inggris, dan FA untuk 2.500 penonton VIP di laga final.

"Kami masih mempertimbangkan apakah para penonton VIP itu mesti mengikuti karantina atau tidak," pungkas Oliver Dowden.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com