Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi El Clasico dari Tiga Pengamat Tanah Air, Madrid Diunggulkan

Kompas.com - 10/04/2021, 18:20 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Laga terpanas Liga Spanyol, El Clasico, akan tersaji pada Minggu (11/4/2021) dini hari pukul 02.00 WIB. Real Madrid vs Barcelona bakal bergulir di Stadion Alfredo Di Stefano, Madrid, untuk kali pertama.

Pertandingan papan atas Liga Spanyol ini sangat bisa menentukan arah trofi LaLiga, kasta teratas di Spanyol.

Kedua tim hanya tertinggal tipis dari Atletico Madrid di puncak. Barcelona hanya berjarak satu poin sementara Real Madrid tiga angka.

Lionel Messi dkk saat ini berada di peringkat kedua klasemen Liga Spanyol dengan koleksi 65 poin dari 29 laga.

Sementara itu, Real Madrid menempati urutan ketiga klasemen dengan koleksi 63 angka.

Baca juga: El Clasico Menguasai Dunia, dari Gunung Bromo ke Dunia

Ini adalah laga El Clasico jilid kedua musim ini setelah Barcelona dipaksa menyerah 1-3 di Camp Nou pada pertemuan pertama.

Satu gol Ansu Fati tak bisa menandingi gol-gol Federico Valverde, Sergio Ramos, dan Luka Modric.

Berikut adalah prediksi El Clasico dari beberapa pengamat sepak bola Tanah Air:

Weshley Hutagalung, Pengamat Sepak Bola Senior

Real Madrid vs Barcelona 2-1

El clasico episode 279 untuk semua kompetisi ini akan ditentukan performa 3 gelandang Real Madrid. Lupakan sosok pengganti Cristiano Ronaldo untuk dihadapkan pada Lionel Messi.

Karim Benzema harus ditemani Vinicius Junior dan Marco Asensio untuk dipertemukan dengan Lionel Messi, plus Antoine Griezmann dan Ousmane Dembela di kubu Barcelona.

Performa ketiga penyerang kedua tim sangat ditentukan seberapa baik kinerja lini di belakangnya.

Selama trio Casemiro, Luka Modric, dan Toni Kroos tampil solid sebagai kunci menyerang dan bertahan, Real Madrid sangat terbantu dengan absennya Sergio Ramos dan Raphael Varane di depan Thibaut Courtois.

Selama tidak ada pelanggaran-pelanggaran yang merugikan di lini pertahanan Madrid, karena pergerakan Dembele termasuk sulit diredam.

Secara kualitas, trio gelandang Madrid masih lebih baik dari materi lini tengah Barcelona, meski tim tamu memakai formasi 3-4-3.

Prediksi saya, Madrid bisa menang tipis, selisih satu bola: 2-1.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

AFC Sebut Justin Absen, Tangan Kanan STY Membantah

Timnas Indonesia
Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Kata Pelatih Irak soal Kekuatan Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Irak Vs Indonesia, Presiden Jokowi Nonton di Kamar

Liga Indonesia
Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Subaru Catat Prestasi di JDM Run Time Attack

Sports
Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Indonesia Vs Irak: Klimaks Sesungguhnya untuk Garuda, Sulit Diprediksi

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Piala Asia U23 2024: Penilaian Pemain Irak Soal Skuad Garuda Muda

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Irak di Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Menpora Kunjungi Al Nassr, Bahas Kans Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20

Sports
Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Piala Asia U23 2024: Magi STY Disorot Pelatih Irak, Indonesia Wajib Dihormati

Timnas Indonesia
Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Al Nassr Vs Al Khaleej 3-1: Voli Ronaldo Sakti, Faris Najd Tembus Final

Liga Lain
Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Parma Promosi, Buffon dan Dino Baggio Beri Ucapan Menyentuh

Liga Italia
5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

5 Poin Penting dari Jumpa Pers STY-Rio Fahmi Jelang Irak Vs Indonesia

Timnas Indonesia
Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Jadon Sancho Jadi Bintang Dortmund: 12 Dribel Tuntas, Setara Messi

Liga Champions
Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Piala Asia U23 2024: Irak Mata-matai Timnas Indonesia, Waspada Pemain dari Eropa

Timnas Indonesia
Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Kemenangan Dortmund Kunci 5 Slot Bundesliga di Liga Champions Musim Depan

Bundesliga
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com