Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Coppa Italia: AC Milan Jamu Torino, Juara Bertahan Hadapi Pemimpin Serie B

Kompas.com - 12/01/2021, 07:45 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - AC Milan melawan Torino akan menjadi laga pembuka pada babak 16 besar Coppa Italia atau Piala Italia musim 2020-2021.

AC Milan selaku tuan rumah akan menjamu Torino di Stadion San Siro, pada Selasa (12/1/2021) atau Rabu dini hari WIB.

Terakhir kali Milan bentrok dengan Torino di Coppa Italia terjadi pada 28 Januari 2020.

Saat itu, AC Milan menang 4-2 atas Torino lewat babak tambahan. Berkat kemenangan itu, klub berjulukan Rossoneri melaju ke babak semifinal.

Baca juga: 5 Lini Belakang Tertajam Serie A, Juventus Tak Masuk, AC Milan Nomor 3

Beralih pada pertandingan babak 16 besar Coppa Italia lainnya. Juara bertahan musim lalu, SSC Napoli bakal menjajal kekuataan klub Serie B, Empoli.

Empoli yang merupakan tim dari Serie B ini akan menjadi lawan sang juara bertahan, Napoli.

Duel Napoli vs Empoli ini dijadwalkan akan digelar di Stadion Diego Armando Maradona, pada Rabu (13/1/2021) malam WIB.

Napoli patut mewaspadai Empoli pada laga nanti. Empoli saat ini baru menelan sekali kekalahan dari 17 kali berlaga di Serie B.

Baca juga: Bursa Transfer - Cari Pengganti Costa, Atletico Incar Penyerang Napoli

Baru menelan sekali kekalahan membuat Empoli memimpin puncak klasemen Serie B dengan koleksi 34 poin.

Berikut jadwal babak 16 besar Coppa Italia musim 2020-2021:

Rabu, 13 Januari 2021

02.45 WIB - AC Milan vs Torino
21.00 WIB - Fiorentina vs Inter Milan
23.45 WIB - Napoli vs Empoli

Kamis, 14 Januari 2021

02.45 WIB - Juventus vs Genoa
23.30 WIB - Sassuolo vs SPAL

Jumat, 15 Januari 2021

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com