Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Arsenal Vs Southampton, 10 Pemain The Gunners Susah Payah Raih 1 Poin

Kompas.com - 17/12/2020, 02:58 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

LONDON, KOMPAS.com - Pertandingan Arsenal vs Southampton berakhir imbang 1-1.

Duel Arsenal vs Southampton merupakan laga pekan ke-13 Liga Inggris yang dihelat di Stadion Emirates, Kamis (17/12/2020) dini hari WIB.

Southampton selaku tim tamu berhasil unggul terlebih dahulu pada menit ke-18 berkat gol mantan pemain Arsenal, Theo Walcott.

Arsenal baru bisa menyamakan kedudukan pada menit ke-52 melalui sontekan Pierre-Emerick Aubameyang.

Perjuangan Arsenal untuk mendapat satu poin kali ini sangat berat karena bermain 10 orang sejak menit ke-62.

Arsenal harus bermain 10 orang karena Gabriel mendapat kartu merah.

Hasil imbang ini memperpanjang tren buruk gagal menang Arsenal pada ajang Liga Inggris menjadi enam laga beruntun.

The Gunners, jukukan Arsenal, kini terpuruk di peringkat 15 klasemen Liga Inggris dengan koleksi 14 poin.

Adapun hasil imbang membuat Southampton untuk sementara naik ke peringkat tiga klasemen dengan koleksi 24 poin.

Baca juga: Pintu Arsenal Masih Terbuka, Arteta Bakal Kembali Panggil Oezil?

Jalannya pertandingan:

Arsenal selaku tuan rumah pada laga kali ini mengandalkan Pierre-Emerick Aubameyang sebagai penyeran tunggal.

Di sisi lain, Southampton tetap bertumpu kepada duo Che Adams dan Danny Ings di lini depan.

Selama 10 menit babak pertama, kendali permainan dipegang oleh Southampton. Dominasi Southampton itu kemudian berbuah hasil pada menit ke-17.

Southampton berhasil unggul terlebih dahulu melalui gol yang dicetak oleh mantan pemain Arsenal, Theo Walcott.

Memanfaatkan umpan terobosan Che Adams dari lini tengah, Walcott yang membuka ruang di sisi kanan berhasil lolos dari jebakan offside.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Momen Ragnar, Jay, dan Thom Haye Nobar Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

STY Bikin Sepak Bola Korsel Menangis, Beri yang Terbaik untuk Indonesia

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Hasil Persib Vs Borneo FC, Catatan Hodak Usai Jungkalkan Juara Reguler Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia Libas Korsel, Shin Tae-yong Disebut seperti Menang KO

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Shin Tae-yong Bicara Kans Indonesia ke Final Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Indonesia Vs Korsel, Kata Pratama Arhan Usai Jadi Penentu Kemenangan

Timnas Indonesia
Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Rafael Struick: Hari Ini Kalahkan Korsel, Ayo ke Paris Tuliskan Sejarah!

Timnas Indonesia
Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Dua Tim Juara Calon Lawan Indonesia di Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Reaksi Media Korsel: 'Magis Shin Tae-yong' dan 'Tragedi di Doha'

Reaksi Media Korsel: "Magis Shin Tae-yong" dan "Tragedi di Doha"

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun 'Menari'...

Timnas U23 Indonesia Menangi Adu Penalti, Ernando Ari Pun "Menari"...

Timnas Indonesia
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23: Mental Baja, Saatnya Mimpi Lebih Tinggi

Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas U23 Indonesia Patahkan Rekor Kelolosan Korsel ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Daftar Tim Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024, Sejarah untuk Indonesia!

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Hasil Indonesia Vs Korea Selatan: Menangi Adu Penalti, Garuda ke Semifinal!

Timnas Indonesia
Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Hasil Brighton Vs Man City: Gol Langka De Bruyne, Citizens Geser Liverpool

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com