Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Prediksi Skor Juventus Vs Lyon, Bianconeri Dibayangi Performa Minor

Kompas.com - 07/08/2020, 09:15 WIB
Nugyasa Laksamana

Penulis

Prediksi susunan pemain:

Juventus: Wojciech Szczesny; Danilo, Matthijs de Ligt, Leonardo Bonucci, Alex Sandro; Miralem Pjanic, Rodrigo Bentancur, Adrien Rabiot; Federico Bernardeschi, Gonzalo Higuain, Cristiano Ronaldo

Lyon: Anthony Lopes; Fernando Marcal, Jason Denayer, Joachim Andersen; Bruno Guimaraes, Leo Dubois, Houssem Aouar, Maxence Caqueret, Gnaly Maxwell Cornet; Moussa Dembele, Memphis Depay

Performa 5 laga terakhir

Juventus

Juventus 1-3 Roma (1/8)
Cagliari 2-0 Juventus (29/7)
Juventus 2-0 Sampdoria (26/7)
Udinese 2-1 Juventus (23/7)
Juventus 2-1 Lazio (20/7)

Lyon

Paris Saint-Germain 0-0 Lyon [6-5 adu penalti] (31/7)
Antwerp 2-3 Lyon (24/7)
Gent 2-3 Lyon (22/7)
Lyon 2-1 Celtic (18/7)
Lyon 0-2 Rangers (16/7)

Prediksi skor

Kendati sedang dalam performa yang kurang meyakinkan pada beberapa laga terakhir, Juventus masih diunggulkan.

Faktor utama yang membuat Si Nyonya Besar diunggulkan yakni mereka memainkan laga yang lebih kompetitif ketimbang Lyon.

Baca juga: Juventus Vs Lyon, Bianconeri Terancam Tanpa Tandem Cristiano Ronaldo

Setelah Liga Perancis diputuskan berhenti akibat pandemi Covid-19, Lyon baru kembali bertanding dalam laga resmi pada 31 Juli 2020 lalu, tepatnya final Piala Liga Perancis kontra Paris Saint-Germain (PSG).

Adapun Juventus sudah kembali memainkan partai kompetitif sejak 12 Juni 2020, yakni laga semifinl Coppa Italia melawan AC Milan.

Selain itu, dari segi skuad, Juventus tentu punya pemain yang lebih mentereng dari Lyon.

Kompas.com memprediksi laga leg kedua 16 besar Liga Champions akan dimenangi oleh Juventus dengan skor 2-0.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Timnas U23 Indonesia Tiba di Tanah Air: Disambut Kalungan Bunga dan Suporter

Liga Indonesia
Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Hasil Practice MotoGP Perancis 2024, Marc Marquez Gagal Lolos Q2

Motogp
Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Hasil Serie B: Como 1907 Promosi, Jay Idzes dan Venezia Berjuang di Playoff

Liga Italia
BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com