Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Arsenal Vs Norwich, Aubameyang Pecahkan Rekor Henry, The Gunners Menang Telak

Kompas.com - 02/07/2020, 01:56 WIB
Nirmala Maulana Achmad

Penulis

Skor 2-0 bertahan hingga babak pertama berakhir.

Baca juga: Arsenal Vs Norwich, Laga Wajib Menang bagi The Gunners

Pada awal babak kedua, Norwich mengganti tiga pemain mereka. Namun keadaan justru makin memburuk bagi pasukan Daniel Farke.

Sebab, Arsenal menambah keunggulan pada menit ke-63. Lagi-lagi lewat Aubameyang.

Gol keduanya ke gawang Norwich ini membuat Auba menyamai torehan Jamie Vardy di daftar top skor Liga Inggris musim ini dengan 19 gol.

Gol terakhir Arsenal dicetak oleh supersub Cedric Soares. Tendangan kaki kirinya dari luar kotak penalti menghujam jala Krul.

Skor 4-0 bertahan hingga peluit panjang dibunyikan.

Susunan starter Arsenal vs Norwich:

Arsenal (3-4-3): 26-Emiliano Martinez; 20-Shkodran Mustafi, 23-David Luiz, 31-Sead Kolasinac; 2-Hector Bellerin, 3-Kieran Tierney, 34-Granit Xhaka, 8-Dani Ceballos; 24-Reiss Neslon, 9-Alexandre Lacazette, 14-Pierre-Emerick Aubameyang.

Pelatih: Mikel Arteta

Norwich (4-1-4-1): 1-Tim Krul; 2-Max Aarons, 4-Ben Godfrey, 12-Jamal Lewis, 27-Alexander Tettey; 19-Tom Trybull; 23-Kenny McLean, 7-Lukas Rupp, 17-Emiliano Buendia, 14-Todd Cantwell, 22-Teemu Pukki.

Pelatih: Daniel Farke

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Hasil dan Klasemen Akhir Liga Inggris, Man City Juara Musim 2023-2024

Liga Inggris
Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Hasil Inter Vs Lazio, Gelandang Jepang Cetak Gol, Nerazzurri Tertahan

Liga Italia
Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Nu Skin Run 10K Diikuti 1.500 Peserta, Dukung Gaya Hidup Sehat

Sports
Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Hasil Liverpool Vs Wolves 2-0, Akhir Manis Perpisahan Juergen Klopp...

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Hasil Arsenal Vs Everton: Meski Menang, The Gunners Runner-up Liga Inggris

Liga Inggris
Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Hasil Man City Vs West Ham 3-1, The Citizens Juara Liga Inggris!

Liga Inggris
HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

HT Man City Vs West Ham: Foden Gemilang, The Citizens Unggul 2-1

Liga Inggris
HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

HT Arsenal Vs Everton: The Gunners Tertahan, Kans Juara Menipis

Liga Inggris
Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com