Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Laga Persebaya Vs Persik Masih Seimbang di Babak Pertama

Kompas.com - 29/02/2020, 19:56 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Partai pembuka Shopee Liga 1 2020, Persebaya vs Persik Kediri, masih imbang pada babak pertama.

Laga Persebaya vs Persik yang berlangsung di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (29/1/2020), berakahir imbang 1-1 pada babak pertama

Persik unggul terlebih dahulu pada menit ke-33 lewat gol penalti Gaspar Vega.

Persebaya menyamakan kedudukan melalui gol Hansamu Yama Pranata pada menit ke-37.

Baca juga: Persebaya Vs Persik, Hansamu Bawa Tuan Rumah Samakan Kedudukan 1-1

Jalannya pertandingan Persebaya vs Persik

Pada awal babak pertama, Persik Kediri, yang tampil sebagai tim tamu, justru tampil lebih percaya diri.

Serangan-serangan yang mereka bangun melalui kedua sisi sayap membuat lini pertahanan Persebaya harus bekerja keras.

Memasuki menit ke-15, bola masih banyak dikuasai oleh tim tamu.

Sementara, Persebaya, sang tuan rumah, masih mengalami masalah dalam mengalirkan bola.

Ada jarak yang cukup jauh antara lini depan dan belakang tim Bajul Ijo - julukan Persebaya.

Baca juga: Persebaya Vs Persik, Gol Penalti Gaspar Vega Bawa Tim Tamu Unggul 1-0

Makan Konate, yang mengemban tugas sebagai pengatur serangan pun terlihat jarang memegang bola.

Memasuki menit ke-20, Persik masih menguasai jalannya pertandingan.

Peluang pertama mereka dihasilkan oleh sepakan jarak jauh Gaspar Vega yang masih melambung pada menit ke-22.

Persebaya sedikit demi sedikit bisa keluar dari tekanan Persik menjelang menit ke-30.

Mereka mulai nyaman menglirkan bola dari belakang ke depan.

Baca juga: Goyang Tik Tok Meriahkan Pembukaan Shopee Liga 1 2020 Persebaya vs Persik

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Jadwal Indonesia Vs Uzbekistan pada Semifinal Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Turnamen Basket Mandiri 3x3 Indonesia, Antusiasme Peserta di Medan

Sports
Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Hasil Real Sociedad Vs Madrid 0-1, Sinar Arda Gueler Bawa Los Blancos Menang

Liga Spanyol
Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com