Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PSS Sleman Vs Persib, Maung Bandung Diminta Waspada

Kompas.com - 07/12/2019, 10:35 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

Sumber Persib

KOMPAS.com - Pertandingan lanjutan Liga 1 2019 pekan ke-31 akan mempertemukan PSS Sleman vs Persib.

Pertandingan PSS Sleman vs Persib ini akan dihelat di Stadion Maguwoharjo, Sabtu (7/12/2019).

Baca juga: Freeport Kembali Jadi Sponsor Persipura untuk Liga 1 2020

Persib saat ini sedang tampil kurang bagus. Dari tiga laga terakhir, tim asuhan Robert Alberts menelan dua kekalahan dan satu berakhir seri.

Kini, klub berjuluk Maung Bandung itu berada di peringkat ke-10 dengan raihan 41 poin.

Hal serupa sebetulnya juga dialami oleh PSS Sleman. Klub berjuluk Super Elang Jawa itu baru menelan dua kekalahan dan satu kemenangan.

PSS Sleman pun kini berada di peringkat ke-8 klasemen sementara Liga 1 dengan raihan 43 poin.

Jelang kontra PSS Sleman, pelatih Persib, Robert Rene Alberts berharap timnya bangiit dan meraih hasil positif.

"Bagi kami, ini laga penting. Apalagi, laga terakhir kami kurang baik, tidak memuaskan dan berakhir antiklimaks. Tetapi kami juga tidak mau membicarakan itu lagi," kata Alberts.

"Sekarang bicara soal laga melawan Sleman. Kami harus bangkit dan memastikan bisa mendapat hasil yang bagus," Alberts menambahkan.

Alberts berharap Persib bisa kembali menunjukkan performa positif seperti yang ditunjukkan pada beberapa laga sebelumnya.

Selain itu, pelatih asal Belanda tersebut juga meninta anak asuhnya untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap permainan dari PSS Sleman.

Baca juga: Klasemen Liga 1, Semen Padang Belum Beranjak dari Zona Degradasi

Meskipun pada pertemuan pertama timnya berhasil menang 1-0 atas PSS, Alberts menilai laga kali ini akan berbeda.

Sebab, PSS Sleman bakal tampil dihadapan pendukungnya sendiri.

"Kami melihat laga melawan Sleman dengan penuh optimisme dan bermain dengan agresif dan tetap menikmati laga untuk meraih kemenangan," tuturnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia Langsung ke Perancis, Bersiap Lawan Guinea demi Mimpi Olimpiade

Timnas Indonesia
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Kiper Pahlawan Tepis Penalti di Injury Time

Internasional
Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Milan dan Bayern Gigit Jari, De Zerbi Komitmen di Brighton

Liga Inggris
Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com