Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pep Guardiola Minta Pemainnya Tetap Fokus Dalam Berburu Gelar

Kompas.com - 02/12/2019, 05:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Nugyasa Laksamana

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pelatih Manchester City, Josep 'Pep' Guardiola, berharap anak asuhnya tetap fokus dalam perburuan gelar setelah meraih hasil imbang dengan Newcastle United.

Manchester City gagal meraih hasil kurang bagus di Liga Inggris ketika menghadapi Newcastle United.

Baca juga: Hasil dan Klasemen Liga Inggris, Liverpool Unggul 11 Poin

Tim asuhan Pep Guardiola meraih hasil imbang dengan skor 2-2 di Stadion St James' Park yang merupakan markas Newcastle.

Dengan hasil tersebut, klub berjuluk The Citizen itu semakin tertinggal oleh Liverpool dengan selisih 11 poin.

Setelah laga tersebut usai, Pep Guardiola menolak untuk menetapkan target apa pun bagi timnya, karena Manchester City kembali merencanakan untuk kembali ke perburuan gelar Liga Inggris.

"Kami memiliki pertandingan lain di depan kami, kami harus mencoba dan memenangi pertandingan dan melihat apa yang terjadi selanjutnya," kata Guardiola.

Meski demikian, Guardiola dengan lapang dada menerima hasil imbang dengan Newcastle United.

"Kami harus menerima ini, mengambil hal postif, dan belajar dari hasil ini. Tentu ini sulit, tetapi kami memiliki dua hari untuk memulihkan diri," ujar Guardiola.

Baca juga: Jadwal Liga Inggris Malam Ini, Arsenal dan Man United Main

"Dalam momen-momen bagus, tetap tenang. Dalam momen-momen buruk, kami harus resapi momen seperti ini," kata Guardiola menambahkan.

 

Kini, Manchester City sedang fokus mempersiapkan pertandingan melawan Burnley pada laga lanjutan Liga Inggris pada Rabu (4/12/2019).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Hasil 8 Besar Piala Asia U23: Singkirkan Arab Saudi, Uzbekistan Jumpa Indonesia di Semifinal

Internasional
Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Modal Persib Menyongsong Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Borneo FC Dapat Pelajaran dari Persib Jelang Championship Series

Liga Indonesia
Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Keriuhan Media Sosial Saat Timnas U23 Indonesia Singkirkan Korsel

Liga Indonesia
Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Hasil Rans Nusantara vs Persija 0-1: Gustavo Pahlawan Macan Kemayoran

Liga Indonesia
Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Borneo FC Alami 3 Kekalahan Beruntun, Pieter Huistra Tidak Cari Kambing Hitam

Liga Indonesia
Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Rekor Dunia Cricket Pecah di Seri Bali Bash Internasional

Sports
Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Thomas & Uber Cup 2024, Tim Indonesia Siap Tempur!

Badminton
Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Sepak Bola Indonesia Sedang Naik Daun

Liga Indonesia
5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

5 Fakta Statistik Timnas U23 Indonesia Vs Korea Selatan

Timnas Indonesia
Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Yonhap Kritik Keras Timnas U23 Korsel: Lemah Bertahan dan Tidak Disiplin!

Timnas Indonesia
Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Korsel Takluk dari Indonesia, Arhan Hibur Rekan Setimnya di Suwon FC

Timnas Indonesia
4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

4 Fakta Indonesia Vs Korsel: Pulangkan Negara Asal, Ambisi STY Tercapai

Timnas Indonesia
Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Timnas U23, Lelaki Muda Kokoh dan Jalur Langit

Internasional
Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya 'Mantra Sakti'

Indonesia ke Semifinal Piala Asia U23, Keyakinan STY Terbukti, Punya "Mantra Sakti"

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com