Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brasil Vs Kolombia, Neymar Cetak Gol, Tim Samba Bermain Imbang

Kompas.com - 07/09/2019, 10:16 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tim nasional Brasil menggelar laga persahabatan dengan melawan Kolombia.

Bertanding di Stadion Sun Life, Miami, Sabtu (7/9/2019), laga Brasil vs Kolombia berakhir dengan skor 2-2.

Dua gol Tim Samba dicetak oleh Casemiro (19') dan Neymar (58').

Adapun gol Kolombia diborong oleh Luis Muriel (25'-penalti, 34').

Baca juga: Neymar Akan Cetak Gol untuk PSG dan Situasi Kembali Membaik

Jalannya laga Brasil vs Kolombia

Bertindak sebagai tuan rumah, Brasil langsung melancarkan serangan sejak awal laga.

Pertandingan berjalan 19 menit, mereka berhasil unggul lewat tandukan Casemiro.

Ia memanfaatkan sepak pojok dari Neymar.

Menit ke-24, Kolombia mendapatkan hadiah penalti.

Alex Sandro melayangkan kaki terlalu tinggi sehingga menghantam penyerang Kolombia, Luis Muriel, di kotak terlarang Brasil.

Luis Muriel sendiri yang menjadi algojo sukses menjalankan misinya.

Berselang 10 menit, Luis Muriel berhasil mencetak dwigolnya pada laga kali ini seusai memanfaatkan umpan terobosan dari Duvan Zapata.

Skor 2-1 bertahan hingga turun minum. Kolombia unggul sementara.

Baca juga: Evolusi Dani Alves, dari Bek Kanan Jadi Playmaker Timnas Brasil

Pada babak kedua, tepatnya pada menit ke-52, Philippe Coutinho melepaskan umpan silang berbahaya ke muka gawang Kolombia.

Sayang, Neymar dan Roberto Firmino kurang cepat dalam menyambar bola.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Persija Putuskan Absen, PSM Ikut ASEAN Club Championship 2024-2025

Liga Indonesia
Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Seputar Stade Leo Lagrange yang Dikritik STY: Saksi Gol Historis, Tersebar di Penjuru Perancis

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Indonesia Vs Guinea: Amunisi Baru Garuda Tiba di Paris, Yakin ke Olimpiade

Timnas Indonesia
5 Momen 'Buzzer Beater' Historis di Playoff NBA

5 Momen "Buzzer Beater" Historis di Playoff NBA

Sports
Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih 'Panas' dari Sang Gajah...

Indonesia Vs Guinea, Saat Garuda Lebih "Panas" dari Sang Gajah...

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Piala Asia U17 Putri 2024: Claudia Scheunemann dkk Tingkatkan Kecepatan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Indonesia Vs Guinea: Tantangan Persiapan 72 Jam

Timnas Indonesia
Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Persib Tatap Championship Series, Gim Internal untuk Jaga Kebugaran

Liga Indonesia
PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

PSG Vs Dortmund: Enrique Tebar Ancaman, Ingin Cetak 2 Gol dalam 3 Detik

Liga Champions
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Indonesia Vs Guinea: Garuda Muda Terus Bersiap di Tengah Kelelahan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com