Hasil pertandingan tersebut tidak menentukan nasib Zulham Zamrun dkk di Piala AFC 2019. PSM dipastikan lolos ke babak semifinal zona ASEAN dengan status sebagai juara grup H dengan koleksi 14 poin dari enam laga.
Susunan Pemain Lao Toyota vs PSM Makassar:
PSM Makassar: 20- Rivki Mokodompit, 3- Zulkifli Syukur (C), 16- Muhar, 15- Hasim Kipuw, 5- Reva Adi Utama, 48- M. Arfan, 10- Marc Klok, 23- Bayu Gatra, 99-Saldi, 17- Rasyid Bakri, 39- Guy Junior
Pelatih: Darije Kalezic
Lao Toyota FC: 30- Outthilath Nammakhoth, 2- Bounphithak Chanthalangsy, 7- Saison Khounsamnan, 8- Phoutdavy Phommasane, 9- Somsavath Sophabmixay, 10- Rafael, 11- Soma Otani, 18- Kazuo Homma, 22- Victor Amaro, 23- Ketsada Souksavanh, 35- Manolom Phetphakdy
Pelatih: Jun Fukuda
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.