Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jelang Juventus Vs Ajax, De Jong Cedera Saat Main di Liga Belanda

Kompas.com - 14/04/2019, 07:05 WIB
Alsadad Rudi,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber GOAL

KOMPAS.com - Frenkie De Jong dilaporkan mengalami cedera hamstring saat tampil di Liga Belanda melawan Excelsior, tiga hari menjelang laga leg kedua perempat final Liga Champions antara Juventus vs Ajax Amsterdam, Selasa (16/4/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Laga Ajax vs Excelsior di Johan Cruijff Arena, Sabtu (13/4/2019), berakhir dengan skor 6-2 untuk kemenangan tuan rumah. De Jong hanya bermain 28 menit.

Ia ditarik keluar dan dilaporkan berjalan menyusuri terowongan sambil memegangi bagian belakang kakinya.

Baca juga: Ajax Vs Juventus, Tagliafico Sebut Peluang ke Semifinal 50-50

Seuai laga, pelatih Ajax Erik Ten Hag menyebut ditariknya De Jong merupakan upaya pencegahan menghindari cedera yang lebih parah. Namun, ia belum memastikan apakah De Jong akan bermain atau tidak di laga melawan Juventus.

"Hamstring Frenkie sedang ditangani dan kami tidak ingin mengambil risiko apa pun," kata Ten Hag.

Ajax dan Juventus bermain imbang 1-1 dalam leg pertama Rabu (10/4/2019). De Jong tampil apik dalam laga tersebut.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri bahkan menyebut para pemainnya kesulitan mengawal pergerakan De Jong yang dinilainya sebagai sumber kretivitas permainan Ajax.

Baca juga: Ajax Vs Juventus, Pasukan Allegri Kesulitan Jaga De Jong

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Indonesia Vs Korsel: Peningkatan Kecepatan Pemain Jadi Fokus Latihan

Timnas Indonesia
Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Pebalap Muda Indonesia Avila Bahar Juara Round 1 Malaysia Series

Sports
Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Indonesia Vs Guinea, Kaba Diawara Mengagumi Michael Jordan di Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Daftar Skuad Guinea Saat Lawan Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Real Madrid Vs Bayern: Carvajal Kejar Gelar Ke-15 Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Dortmund Lolos ke Final Liga Champions, Satu Kata dari Edin Terzic

Liga Champions
Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Prediksi Skor Real Madrid Vs Bayern Muenchen Semifinal Liga Champions

Liga Champions
Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Sambut Final Liga Champions, Tekad Hummels Menang di Wembley

Liga Champions
Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Indonesia Vs Guinea: Ada Eks Barcelona, Banyak Jebolan Piala Afrika

Liga Indonesia
Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Hasil Liga Champions: Kesempatan Dortmund Tebus Kegagalan di Wembley

Liga Champions
Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Hasil PSG vs Dortmund 0-1 (agg. 0-2): Die Borussen Tembus Final Liga Champions

Liga Champions
Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming PSG Vs Dortmund, Kickoff 02.00 WIB

Liga Champions
DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

DXI Community Camp, Rumah Komunitas Pencinta Olahraga Ekstrem Jalin Relasi

Sports
Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Perjalanan Berliku Persija di Liga 1, Thomas Doll Ungkap Penyebabnya

Liga Indonesia
Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Eks Juventus Ingin Juara di Persib, Tak Sabar Tampil di Championship Series

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com