Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pique Kecam Suporter Timnas Catalunya yang Nyanyikan Lagu Anti-Spanyol

Kompas.com - 27/03/2019, 10:21 WIB
Alsadad Rudi,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bek Barcelona, Gerard Pique, dilaporkan sempat mengecam para suporter tim nasional Catalunya yang menyanyikan lagu-lagu anti-Spanyol.

Hal itu terjadi saat laga uji coba antara timnas Catalunya vs Venezuela di Montilivi, Girona, Senin (25/3/2019). Pique jadi salah satu pemain yang memparkuat timnas Catalunya dalam laga tersebut.

"Saya datang memberi tahu mereka agar diam karena (sebagai pemain) kita harus menjadi contoh," kata Pique kepada wartawan setelah pertandingan, seperti dikutip Diario Sport.

"Rasa tidak hormat tidak bisa ditoleransi. Tidak perlu untuk sopan," lanjut Pique.

Laga Catalunya vs Venezuela berakhir dengan skor 2-1 untuk tuan rumah.

Baca juga: Pensiun dari Timnas Spanyol, Gerard Pique Perkuat Timnas Catalunya

Selain Pique, sejumlah nama lain yang memperkuat timnas Catalunya adalah Bojan Krkic, Marc Bartra, Aleix Vidal dan Oriol Romeu.

Timnas Catalunya bukan anggota resmi FIFA maupun UEFA. Dengan demikian, laga yang mereka mainkan tidak masuk agenda resmi.

"Tim nasional Catalunya yang diakui oleh FIFA? Kami tidak tahu, tetapi ada tim muda yang bagus di sini dengan banyak pemain berbakat," kata Pique.

Baca juga: Pique Ketus Ditanya Rumor Griezmann ke Barcelona

"Kami bermain sangat baik dalam suasana yang hebat, itu adalah hari yang fantastis bagi kami sebagai pemain sepak bola dan bagi penggemar sepak bola Catalan," kata mantan bek timnas Spanyol itu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Perjuangan Luar Biasa Para Srikandi Merah Putih di Piala Uber 2024

Badminton
Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Apresiasi untuk Perjuangan Tim Thomas-Uber Indonesia

Badminton
Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Klok Lihat Marselino Kerja Keras untuk Negara, Sesalkan Warganet yang Asal Bicara

Liga Indonesia
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Roma Vs Juventus 1-1, Milan Imbang

Liga Italia
Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Hasil Roma Vs Juventus 1-1: Bremer Selamatkan Bianconeri

Liga Italia
Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Hasil Milan Vs Genoa 3-3: Ultras Aksi Bisu, Rossoneri Tertahan

Liga Italia
Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Hasil Liverpool Vs Tottenham: Api Salah, Hujan 6 Gol, The Reds Menang

Liga Inggris
Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Timo Scheunemann Lihat Bakat Putri Potensial di MilkLife Soccer Challenge 2024

Sports
Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Hasil Final Thomas dan Uber Cup 2024: Indonesia Runner-up, China Kawinkan Gelar

Badminton
Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Hasil Chelsea Vs West Ham 5-0: The Blues Pesta Gol, Lewati Man United

Liga Inggris
Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Final Piala Thomas 2024: Jonatan Berusaha Melawan, demi Kebanggaan Bangsa

Badminton
Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Hasil Final Thomas Cup 2024, Indonesia Runner-up Usai Fikri/Bagas Kalah

Badminton
Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Aji Santoso: Marselino Punya Bakat Komplet untuk Jadi Pemain Besar

Timnas Indonesia
Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Hasil Final Piala Thomas 2024: Jonatan Menang, Jaga Asa Indonesia

Badminton
Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Final Thomas Cup 2024, Fajar/Rian Akui Lawan Lebih Berani dan Cerdik

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com