Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Madura United Vs Persija, Rakic Gagalkan Macan Kemayoran Raih Kemenangan

Kompas.com - 08/03/2019, 17:22 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Akan tetapi Jaimerson Xavier kehilangan keseimbangan dan gagal mencetak gol ke gawang Persija Jakarta.

Usaha yang dibangun Madura United baru berhasil menciptakan gol pada menit ke-36.

Umpan terobosan Slamet Nurcahyo berhasil didapatkan Aleksander Rakic dan mampu dilesatkan dengan baik ke sisi kanan gawang Persija Jakarta.

Persija Jakarta masih belum mengembangkan permainannya untuk menyamakan kedudukan ke gawang Madura United.

Pertandingan babak pertama pun berakhir untuk keunggulan Madura United dengan skor 1-0 melawan Persija Jakarta.

Selepas jeda, Persija secara mengejutkan berbalik unggul 2-1. Bruno Matos yang masuk menggantikan Silvio Escobar berhasil mencetak gol pada menit ke-51. 

Bruno mencetak gol dengan melepaskan sepakan keras dengan kaki kiri. Bola dari Bruno tak mampu dibendung kiper Muhammad Ridho. 

Berselang tujuh menit, Ridho kembali memungut bola di gawangnya sendiri. Kali ini, Ridho tak mampu membendung tembakan dari Ryuji Utomo. Gol ini tidak terlepas dari kesalahan Ridho menangkap bola dengan sempurna. 

Bola yang terlepas dari tangan Ridho berhasil dicuri oleh Ryuji dan dikonversi menjadi gol. 

Namun, Madura United mampu menyamakan kedudukan pada menit ke-67. Gol kedua Madura United diciptakan Rakic. 

Rakic mencetak gol dengan memanfaatkan umpan manis yang dilepaskan Alberto Goncalves.

Gol Rakic tersebut membuat Persija gagal meraih kemenangan.  Skor 2-2 bertahan hingga laga usai.  

Susunan Pemain:

Madura United: Muhammad Ridho; Rendika Rama, Jaimerson Xavier, Fandry Imbiri, Marckho Sandy; Asep Berlian, Zah Rahan, Slamet Nurcahyo; Alfath Fathier, Alberto Goncalves, Aleksander Rakic

Pelatih: Dejan Antonic

Persija Jakarta: Daryono; Tony Sucipto, Ryuji Utomo, Steven Paulle, Dany Saputra; Sandi Sute, Fitra Ridwan, Nugroho Fatturachman; Yan Pieter Nasadit, Heri Susanto, Silvio Escobar

Pelatih: Ivan Kolev

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Fajar Alfian Minta Maaf Indonesia Tak Juara, Janji Raih Trofi Thomas Cup 2026

Badminton
Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Hasil Crystal Palace vs Man United 4-0: Setan Merah Menderita

Liga Inggris
Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com