Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Skenario Grup D Liga Champions, Tiga Tim Berebut Puncak Klasemen

Kompas.com - 06/11/2018, 11:44 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber BolaSport

KOMPAS.com - Meski dianggap sebagai grup yang paling tidak menarik di Liga Champions, Grup D menyajikan persaingan sangat ketat untuk perebutan status juara Grup.

Sebanyak tiga tim yakni, FC Porto, Schalke 04, dan Galatasary, memiliki jarak poin yang tipis.

FC Porto memimpin dengan raihan tujuh poin, Schalke dengan lima poin di peringkat kedua, sedangkan Galatasaray di urutan ketiga dengan koleksi empat poin.

Satu tim lainnya yakni, Lokomotiv Moskwa, memiliki peluang yang kecil untuk lolos karena selalu kalah dalam tiga laga.

Baca juga: Skenario Grup A Liga Champions - Atletico Madrid Biarkan Dortmund Lolos atau Sengit Hingga Akhir

Dengan kondisi seperti ini, dua tim yang akan lolos baru bisa ditentukan pada laga kelima grup.

Meski begitu, laga keempat kemungkinan akan menentukan tim pertama yang gugur di Liga Champions.

Pada laga keempat, Porto akan berhadapan dengan Lokomotiv Moskwa, sedangkan Schalke melawan Galatasaray, Selasa (6/11/2018) atau Rabu (7/11/2018) dini hari WIB.

Baca juga: Skenario Grup B Liga Champions - Inter dan Barcelona Berebut Takhta

Dikutip BolaSport.com dari situs resmi UEFA, berikut ini skenario kelolosan tim pada Grup D Liga Champions:

- Lokomotiv Moskwa dipastikan gugur jika kalah dari Porto, sedangkan laga lain tidak berkahir imbang.

- Lokomotiv Moskwa juga tidak akan lolos jika bermain imbang, sedangkan Schalke meraih kemenangan. (Sri Mulyati)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Rencana Persib Bidik Pemain Timnas U23 Indonesia

Liga Indonesia
Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Elkan Baggott dan Alfeandra Dewangga, Opsi untuk Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Jadwal Siaran Langsung Thomas dan Uber Cup, Indonesia Berburu Tiket Final

Badminton
Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Apa Itu Clairefontaine, Lokasi Laga Indonesia Vs Guinea

Timnas Indonesia
Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Daftar Juara Piala Asia U23: Jepang Tim Tersukses, Punya 2 Gelar

Internasional
Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Indonesia Tuan Rumah Kejuaraan Dunia Senam 2025

Sports
Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Daftar Peraih Penghargaan Piala Asia U23 2024: Pembobol Gawang Indonesia Top Skor

Internasional
Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Jepang Juara Piala Asia U23 2024, Putus Rekor Uzbekistan, Sejarah Baru

Internasional
Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Babak I Jepang Vs Uzbekistan 0-0: Tembok Serigala Masih Tak Tertembus

Internasional
VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com